44 Personel Polresta Tangerang Diberi Penghargaan

TRANSRAKYAT - Rabu, 7 April 2021 - 15:07 WIB
44 Personel Polresta Tangerang Diberi Penghargaan
 - (TRANSRAKYAT)
Penulis
|
Editor

TANGERANG, Transrakyat.com – Sebanyak 44 personel Polresta Tangerang diberi penghargaan, Rabu (7/4/2021). Penghargaan diberikan melalui Upacara Pemberian Penghargaan di Lapangan Upacara Polresta Tangerang Polda Banten.

44 Personil Yang Diberikan Penghargaan

“Alhamdulillah hari ini kamk dapat melaksanakan Upacara Pemberian Penghargaan kepada anggota Polresta Tangerang yang berprestasi,” kata Kapolresta Tangerang Kombes Pol Wahyu Sri Bintoro.

Baca Juga : Warga Lebak Gedong Membangun Jembatan Sementara

Wahyu menyampaikan ucapan selamat kepada anggota yang menerima penghargaan seraya meminta agar kinerja senantiasa dipertahankan. Sebab, kata Wahyu, penghargaan yang didapat bisa menjadi motivasi bagi diri sendiri dan juga untuk keluarga.

“Serta tentu saja motivasi kepada semua anggota yang lainnya untuk menjadi Polisi yang baik,” tutur orang nomor satu di Polresta Tangerang Polda Banten ini.

READ  Budayawan Dukung Kejati Jawa Timur Bantai Jaksa Nakal
Halaman:
1
2

Tinggalkan Komentar

https://transrakyat.com/wp-content/uploads/2022/05/IMG-20220512-WA0078.jpg

Kak Seto Beri Penghargaan Kapolres Bogor

Aksi Heroik Anggota Satlantas Polres Lebak Uji Nyali Mandikan ODGJ

Viral Kapolsek Klapanunggal Bersama Dinsos Bogor Datangi Rumah Egi

Toko Adat Baduy Menangis Atas Pengrusakan Gunung Liman

Close Ads X