Personel Polwan Polsek Tanjung Duren Bagikan Makanan dan Takjil

TRANSRAKYAT - Selasa, 4 Mei 2021 - 21:34 WIB
Personel Polwan Polsek Tanjung Duren Bagikan Makanan dan Takjil
Personel Polwan Polsek Tanjung Duren Bagikan Makanan dan Takjil - (TRANSRAKYAT)
Penulis
|
Editor

TransRakyat.com Jakarta, sebagai bentuk kepedulian terhadap sesama dibulan ramadhan ini polisi wanita ( polwan ) polsek Tanjung Duren mengadakan aksi sosial di wilayah tanjung duren Jakarta barat, Selasa, (4/5/2021).

Menjelang waktu berbuka puasa bagi umat islam yang menjalankan ibadah puasa ramadhan sejumlah personel polwan polsek Tanjung duren membagikan makan takjil kepada sejumlah pengendara kendaraan bermotor yang melintas.

Personel Polwan Polsek Tanjung Duren Bagikan Makanan dan Takjil

Personel Polwan Polsek Tanjung Duren Bagikan Makanan dan Takjil

Kapolsek Tanjung Duren Polres Metro Jakarta Barat Kompol Rosana Albertina Labobar mengatakan bahwa aksi sosial tersebut sebagai bentuk kepedulian kami khusus nya polwan jajaran polres metro jakarta barat dalam kegiatan ramadhan Barokah.

“aksi sosial tersebut akan kami laksanakan secara berkelanjutan menjelang waktu berbuka puasa,” ujar kompol Rosana Albertina Labobar saat di konfirmasi.

Baca Juga : Gabungan Polres Tangerang Gelar Patroli Skala Besar

kompol Rosana Albertina Labobar yang biasa akrab dipanggil ocha ini menjelaskan bahwa kegiatan tersebut akan kami laksanakan setiap harinya selama bulan ramadhan.

READ  Sat Reskrim Polres Bogor Amankan Pria Yang Bawa Kabur Anak Kandungnya dari Mantan Istri Yang Memegang Hak Asuh
Halaman:
1
2

Tinggalkan Komentar

Kak Seto Beri Penghargaan Kapolres Bogor

Aksi Heroik Anggota Satlantas Polres Lebak Uji Nyali Mandikan ODGJ

Viral Kapolsek Klapanunggal Bersama Dinsos Bogor Datangi Rumah Egi

Toko Adat Baduy Menangis Atas Pengrusakan Gunung Liman

Close Ads X