TransRakyat.com Jakarta – Subnit Jatanras Satuan Reserse Kriminal Polres Metro Jakarta Barat melakukan olah Tempat Kejadian Perkara (TKP) rumah yang disatroni oleh kawasan pencuri kawasan Jelambar, Tanjung Duren, Jakarta Barat pada Sabtu (22/5/2021) siang.
Kasat Reskrim Polres Metro Jakarta Barat Kompol Joko Dwi mengatakan, olah TKP ini dilakukan untuk mengetahui proses tersangka masuk ke dalam rumah sampai membawa kabur barang berharga milik korban NC.
“Benar baru saja kami lakukan olah TKP dan mudah-mudahan pelakunya bisa kami identifikasi,” ujar dia Sabtu (22/5/2021).
Baca Juga : Bhabinkamtibmas Mekarsari Tegakan Warwar Protokol Kesehatan PPKM Mikro
Olah TKP ini dipimpin langsung oleh Kanit Kriminal Umum AKP Dimitri Mahendra dan Kasubnit Jatanras Ipda Rizky Ali Akbar.
[…] Baca Juga : Polres Metro Jakbar Olah TKP Pencurian di Dalam Rumah Mewah Kawasan Tanjung Duren […]