Ketua DPRD Lebak : Kita Akan Bangun Komunikasi Dengan Organisasi Jurnalis

TRANSRAKYAT - Jumat, 28 Mei 2021 - 23:47 WIB
Ketua DPRD Lebak : Kita Akan Bangun Komunikasi Dengan Organisasi Jurnalis
Ketua DPRD Lebak : Kita Akan Bangun Komunikasi Dengan Organisasi Jurnalis  - (TRANSRAKYAT)
Penulis
|
Editor

TransRakyat.com Lebak – Ketua DPRD Kabupaten Lebak, M.Agil Zulfikar.S.Ip berkomitmen akan terus membangun komunikasi yang baik dan bermanfaat bagi pembangunan dan masyarakat dengan semua awak media yang ada di Kabupaten Lebak, termasuk dengan Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Media Online Indonesia (MOI) yang ada di Kabupaten Lebak.

Ketua DPRD Lebak : Kita Akan Bangun Komunikasi Dengan Organisasi Jurnalis

Ketua DPRD Lebak : Kita Akan Bangun Komunikasi Dengan Organisasi Jurnalis

“Kita akan bangun komunikasi dengan semua organisasi jurnalis dan semua awak media yang ada di Kabupaten Lebak. Tanpa memilah atau membedakan itu media lokal atau nasional, Wartawan junior atau senior, ” kata Ketua DPRD termuda Se-Indonesia ini, saat berkunjung dan bersilaturahmi ke kantor Sekretariat MOI Kabupaten Lebak di Jalan. Ir.H Juanda, Kampung Leuwi Kaung, Kelurahan Rangkasbitung Barat, Jumat (28/5/2021).

Komitmen tersebut, lanjut dia, harus dapat membawa manfaat bagi pembangunan dan masyarakat Kabupaten Lebak, khususnya dalam menyampaikan informasi yang kredibel terkait tugas, kinerja dan hal apa saja yang telah dikerjakan DPRD bagi masyarakat.

Baca Juga : Polsek Rancabungur Bersama Tiga Pilar Giat Ops PPKM

“Sebenarnya rencana safari silaturahmi dengan semua organisasi dan awak yang ada di Lebak ini sudah disusun sejak lama. Namun momentum tepatnya baru saat ini saya bisa melaksanakanya dengan berkunjung dan bersilaturahmi dengan DPC MOI Lebak, yang walaupun keberadaannya baru seumur jagung namun sudah bisa menunjukan eksistensinya di Lebak,” ungkap politisi muda dari Partai Gerindra ini.

READ  Jajaran Polsek Sobang Bagikan Sembako Kepada Warga
Halaman:
1
2

3 Komentar pada “Ketua DPRD Lebak : Kita Akan Bangun Komunikasi Dengan Organisasi Jurnalis”

  1. […] Baca Juga : Ketua DPRD Lebak : Kita Akan Bangun Komunikasi Dengan Organisasi Jurnalis […]

  2. […] Baca Juga : Ketua DPRD Lebak : Kita Akan Bangun Komunikasi Dengan Organisasi Jurnalis […]

  3. […] Baca Juga : Ketua DPRD Lebak : Kita Akan Bangun Komunikasi Dengan Organisasi Jurnalis […]

Tinggalkan Komentar

Terkini Lainnya

Kak Seto Beri Penghargaan Kapolres Bogor

Aksi Heroik Anggota Satlantas Polres Lebak Uji Nyali Mandikan ODGJ

Viral Kapolsek Klapanunggal Bersama Dinsos Bogor Datangi Rumah Egi

Toko Adat Baduy Menangis Atas Pengrusakan Gunung Liman

Close Ads X