Tinggal Di Perkampungan, Anggota Polda Banten Kian Dekat Dengan Warga

TRANSRAKYAT - Jumat, 28 Mei 2021 - 20:41 WIB
Tinggal Di Perkampungan, Anggota Polda Banten Kian Dekat Dengan Warga
Tinggal Di Perkampungan, Anggota Polda Banten Kian Dekat Dengan Warga - (TRANSRAKYAT)
Penulis
|
Editor

• Perumahan Bumi Lipatik Bhayangkara Lestari (BLBL) di atas area seluas 38 ha di Kelurahan Tegal, Kecamatan Walantaka, Kota Serang. Di sini akan dibangun sebanyak 980 unit rumah terdiri atas 10 unit rumah tipe 30/60, selain 120 unit rumah tipe 21/72, sebanyak 700 unit tipe 36/72, dan selebihnya 150 unit rumah tipe 30/71. Di BLBL juga akan dibangun 13 unit ruko tipe 45/54

Kapolda Banten Irjen Rudy mengatakan, dengan skema mencicil, membuka kesempatan anggota untuk memiliki rumah sendiri dengan relatif murah. Dengan demikian, persoalan papan angota sudah bisa teratasi. Ia mengimbau agar setiap anggota dan PNS Polda Banten yang belum memiliki rumah sendiri dapat memanfaatkan kesempatan ini sebaik-baiknya.

Dengan memiliki rumah sendiri, Kapolda berharap akan ada beberapa kebaikan yang didapat para anggota sekaligus akan membawa dampak kinerja lebih baik sebagai anggota Polri/ PNS Polri dibandingkan sebelumnya. Menurut hematnya, terdapat sejumlah keuntungan bagi anggota/PNS Polri, di antaranya:

Baca Juga : Inspektur Jenderal Kemenkumham RI Kunjungi Imigrasi Kelas I TPI Cirebon Berikan Penguatan ZI, WBK/WBBM 2021

• Dengan harga relatif terjangkau, anggota/ PNS dapat memiliki rumah sendiri, dan salah satu kemudahan yang diperoleh yaitu mendapatkan Pinjaman Uang Muka Perumahan (PUMP) untuk digunakan sebagai uang muka rumah pertama.
• Mereka akan makin dapat berkonsentrasi bekerja dengan lebih baik untuk melayani masyarakat, karena tidak lagi tiap bulan atau akhir tahun dikejar-kejar kewajiban bayar kost atau kontrak rumah.
• Bagi Polri, anggotanya akan makin dekat dengan masyarakat, karena rumah mereka berada di tengah-tengah permukiman warga.

Dengan demikian, harap Kapolda, salah satu komponen kesejahteraan anggota yaitu kebutuhan akan papan secara bertahap dapat difasilitasi oleh isntitusi Polri. “Kita berharap kinerja anggota akan makin baik,” harap Irjen Pol. Rudy. (Red)

READ  Pelaku Aksi Ganjal ATM Berhasil Di Amankan

Berita Terkait : https://www.beritajuang.com/13604/bupati-minta-kepala-desa-pro-aktif-memaksimalkan-progran-ptsl/

Halaman:
1
2
3

1 Komentar pada “Tinggal Di Perkampungan, Anggota Polda Banten Kian Dekat Dengan Warga”

  1. […] Baca Juga : Tinggal Di Perkampungan, Anggota Polda Banten Kian Dekat Dengan Warga […]

Tinggalkan Komentar

Terkini Lainnya

Bawaslu Kabupaten Lebak Bungkam Soal Dugaan ASN Masih Menjadi Panwascam

Bawaslu Kabupaten Lebak Bungkam Soal Dugaan ASN Masih Menjadi Panwascam

Uncategorized
Hasil Laporan atau Aduan Masyarakat Tahun 2022, Ombudsman Banten Selamatkan 7,5 Kerugian Masyarakat

Hasil Laporan atau Aduan Masyarakat Tahun 2022, Ombudsman Banten Selamatkan 7,5 Kerugian Masyarakat

Banten
Puluhan Rumah Milik Warga Di Gunung Anten Terendam Banjir

Puluhan Rumah Milik Warga Di Gunung Anten Terendam Banjir

Kabupaten Lebak
Kondisi Gedung Samsat Rangkasbitung Memprihatinkan, PC PMII Lebak Soroti Dugaan Penyelewengan Anggaran dan Kebocoran Opsen Pajak

Kondisi Gedung Samsat Rangkasbitung Memprihatinkan, PC PMII Lebak Soroti Dugaan Penyelewengan Anggaran dan Kebocoran Opsen Pajak

Kabupaten Lebak
RPM Siap Turun Aksi Prihatin Menyikapi Dugaan Kadis Dindik Lebak Main Judol

RPM Siap Turun Aksi Prihatin Menyikapi Dugaan Kadis Dindik Lebak Main Judol

Kabupaten Lebak
Plat Nomor A 111 PH Dikomentari Bupati, ASP Law Firm Rilis Hasil Investigasi

Plat Nomor A 111 PH Dikomentari Bupati, ASP Law Firm Rilis Hasil Investigasi

Banten   Lebak   Nasional   Terkini
Diduga Memberantas Korupsi Sembari Korupsi, Jampidsus Febrie Adriansyah Dilaporkan ke KPK

Diduga Memberantas Korupsi Sembari Korupsi, Jampidsus Febrie Adriansyah Dilaporkan ke KPK

Uncategorized
Sejumlah Aktivis Lebak Menyayangkan Tanggapan Sekda Lebak Terkait Kegiatan Paskibraka 2024 Hanyalah Pembenaran

Sejumlah Aktivis Lebak Menyayangkan Tanggapan Sekda Lebak Terkait Kegiatan Paskibraka 2024 Hanyalah Pembenaran

Kabupaten Lebak
Program Studi Administrasi Negara UNPAM Serang, Pemkot Serang dan Trash Ranger Banten Berkolaborasi dalam Pengabdian Kepada Masyarakat, Ajak Warga Peduli Lingkungan

Program Studi Administrasi Negara UNPAM Serang, Pemkot Serang dan Trash Ranger Banten Berkolaborasi dalam Pengabdian Kepada Masyarakat, Ajak Warga Peduli Lingkungan

Banten   Kota Serang   Nasional   Pendidikan   Serang   Sosial   Terkini
Dinilai Bobrok Dalam Pelayanan, Rumah Sakit di Kabupaten Lebak di Soal Masyarakat

Dinilai Bobrok Dalam Pelayanan, Rumah Sakit di Kabupaten Lebak di Soal Masyarakat

Daerah   Lebak   Nasional   Sosial   Terkini
Walikota Sukabumi Dukung Program Retret Presiden Prabowo di Magelang

Walikota Sukabumi Dukung Program Retret Presiden Prabowo di Magelang

Uncategorized
Laksanakan PkM, Mahasiswa Program Studi Administrasi Negara Universitas Pamulang (Unpam) Kampus Serang Sosialisasikan Kunci Sukses Dalam Berorganisasi

Laksanakan PkM, Mahasiswa Program Studi Administrasi Negara Universitas Pamulang (Unpam) Kampus Serang Sosialisasikan Kunci Sukses Dalam Berorganisasi

Banten   Nasional   Pendidikan   Serang   Sosial   Terkini
Wujudkan Mimpi, Satgas TMMD Ke-123 Kodim 0603 Lebak Membuat Sumur Bor Warga

Wujudkan Mimpi, Satgas TMMD Ke-123 Kodim 0603 Lebak Membuat Sumur Bor Warga

Uncategorized

Kak Seto Beri Penghargaan Kapolres Bogor

Aksi Heroik Anggota Satlantas Polres Lebak Uji Nyali Mandikan ODGJ

Viral Kapolsek Klapanunggal Bersama Dinsos Bogor Datangi Rumah Egi

Toko Adat Baduy Menangis Atas Pengrusakan Gunung Liman

Close Ads X