“Kami akan memberikan bantuan berupa tenaga atau apapun yang dibutuhkan oleh Pemkot Cilegon dalam mensukseskan vaksinasi yang ada di kota cilegon,” terangnya.
Baca Juga : Gubernur Jawa Tengah Bersama Menteri PAN-RB Resmikan Mal Pelayanan Publik
dengan kebersamaan dan kerjasama antara TNI/Polri dengan Pemerintah Daerah pelaksanaan vaksinasi dapat berjalan dengan maksimal. Dikatakan Sigit, saat ini di Cilegon untuk presentase pelaksanaan vaksin sudah mendekati 100 persen”tegasnya
“Jadi, alhamdulillah di Kota Cilegon sendiri tidak ada kendala dengan tenaga maupun ketersediaan vaksin tersebut,” pungkasnya. (Red)
Berita Terkait : https://www.beritajuang.com/13711/polsek-tanjung-duren-polres-metro-jakarta-barat-melaksanakan-kegiatan-emphaty-building-dan-treatment/