Prajurit Yon Roket 1 Marinir Laksanakan Pelajaran Kurmed

Prajurit Yon Roket 1 Marinir Laksanakan Pelajaran Kurmed

TransRakyat.com Jakarta – Guna mengasah dan meningkatkan kemampuan prajurit sebagai satuan Artileri, prajurit Batalyon Roket 1 Marinir melaksanakan pelajaran profesi pengukur medan (kurmed) di Kesatrian Marinir Hartono Cilandak, Jakarta Selatan, Rabu, (09/06/2021).

Prajurit Yon Roket 1 Marinir Laksanakan Pelajaran Kurmed

Dalam latihan ini setiap prajurit harus mampu dan menguasai perbagian dalam susunan kesenjataan, seperti Awak Pucuk, Pimpinan Penembakan (P2), Peninjau Depan (PD) serta Pengukur Medan (Kurmed), dimana setiap prajurit yang sudah melaksanakan Pendidikan Kejuruan Bintara (Dikjurba) maupun Pendidikan Kejuruan Tamtama (Dikjurta) mampu mengaplikasikan ilmu yang sudah diperoleh selama di lembaga pendidikan untuk dikembangkan dan diasah dalam satuan, disisi lain juga sebagai gambaran bagi prajurit muda yang baru bergabung di Yonroket 1 Mar.

Baca Juga : Lima Hal Penting dalam Film Animasi Spirit Untamed

Page: 1 2

admin:

View Comments (0)

This website uses cookies.