Rupbasan Cirebon Ikuti Rapat Inventarisasi Masalah Rupbasan

Rupbasan Cirebon Ikuti Rapat Inventarisasi Masalah Rupbasan

TransRakyat.com Cirebon – Sekitar pukul 09.00 sampai dengan 11.00 WIB, Rumah Penyimpanan Benda Sitaan Negara (Rupbasan) Kelas I Cirebon mengikuti kegiatan rapat inventarisasi masalah yang ada pada Rupbasan bersama Direktorat Pelayanan Tahanan dan Pengelolaan Benda Sitaan dan Barang Rampasan (Diryantah Lola Basan Baran).

Rupbasan Cirebon Ikuti Rapat Inventarisasi Masalah Rupbasan

Kegiatan ini di ikuti oleh 64 Rupbasan Seluruh Indonesia, dalam kegiatan ini di buka langsung oleh Direktur Pelayanan dan Pengelolaan Basan Baran (Budi Sarwono). Beliau menyampaikan mengenai masalah-masalah yang ada pada Rupbasan di seluruh Indonesia.

Selanjutnya, beliau memberikan kesempatan kepada seluruh Rupbasan untuk menyampaikan apa saja masalah yang ada pada kantornya. Setelah itu menginstrusikan agar dibuatkan laporan terhadap masalah yang tengah dihadapi berbagai Rupbasan yang ada di indonesia agar nantinya dapat di Inventarisasi masalah tersebut.

Baca Juga : Ini Cara Kapolsek Pulo Merak Polres Cilegon Berikan Baksos

Page: 1 2

admin:

This website uses cookies.