“Selain melakukan pengamanan, personel Ditpamobvit Polda Banten bersama security juga melakukan melakukan patroli menggunakan R2/R4 di kawasan PT Pelindo II Banten untuk menyusuri seluruh area yang dianggap rawan, dan juga melakukan pengecekan melalui CCTV,” lanjutnya.
Terakhir, Edy Sumardi menyatakan, bahwa personel Ditpamobvit Polda juga melakukan imbauan protokol kesehatan kepada seluruh karyawan yang ada di PT Pelindo II Banten.
Baca Juga : Penguatan Manajemen Media, Kabidhumas Polda Banten kunjungi kantor berita Antara
Sementara itu, Kompol Maryoso selaku Pawas di PT Pelindo II Banten menyatakan bahwa pengamanan dan patroli tersebut berjalan dengan aman dan lancar.
“Alhamdulillah selama patroli ini tidak ada gangguan yang menonjol yang mengakibatkan terganggunya kegiatan operasional perusahaan maupun kegiatan masyarakat sekitar,” tutupnya. (Red)
Berita Terkait : https://www.beritajuang.com/17609/pemkot-bekasi-ujicoba-aplikasi-health-passport-worldwide/
[…] Baca Juga : Personel Ditpamobvit Polda Banten Bersama Security PT Pelindo II Banten Lakukan Patroli di Kawasan P… […]