Faruk menambahkan kegiatan pembagian sembako ini memiliki sasaran diantaranya para sopir bajaj, dimana kita mengetahui pendapatan dari moda transportasi umum terdampak atas kebijakan untuk mencegah penyebaran Covid-19 tak terkecuali para sopir bajaj
” Sopir Bajaj ini menjadi salah satu pekerjaan yang terdampak wabah Covid-19, oleh karena itu dengan adanya bantuan paket sembako ini dapat membantu mereka ” kata Faruk.
Hari ini pihaknya bersama FKPPI membagikan bantuan paket sembako sebanyak 35 kantong beras. Bantuan tersebut diberikan kepada para sopir bajaj baik yang sedang mangkal maupun yang sedang melintas.
Baca Juga : PJS Kepala Desa Sukanaraga Resmi Diserahterimakan Kepada Hupni
Faruk juga berpesan untuk tetap mematuhi protokol kesehatan ditengah pandemi Covid 19 saat ini
Berikan edukasi kepada masyarakat yang akan menaiki bajaj jika kedapatan tidak menggunakan masker
“Karena Covid-19 ini bisa kita minimalisir penyebarannya secara bersama sama jika kita semua disiplin dalam menerapkan protokol kesehatan,” tutupnya. (Red)
Berita Terkait : https://www.beritajuang.com/18664/ditpamobvit-polda-banten-lakukan-pengamanan-dan-berikan-imbauan-prokes-di-pt-kiec-pt-ksi/
[…] Baca Juga : Polsek Tambora Gandeng FKPPI Beri Bantuan Sembako […]