Tokoh Pencinta Seni dan Budaya dan Panglima Komando PJBN Tanggapi Kemunculan Angling Darma di Pandeglang

TRANSRAKYAT - Senin, 27 September 2021 - 15:55 WIB
Tokoh Pencinta Seni dan Budaya dan Panglima Komando PJBN Tanggapi Kemunculan Angling Darma di Pandeglang
 - (TRANSRAKYAT)
Penulis
|
Editor

TRANSRAKYAT.COM, PANDEGLANG – Viralnya kemunculan Angling Darma di Kabupaten Pandeglang, Banten, beredar luas di media sosial dan saat ini heboh menjadi perbincangan dimana – mana kini di soroti dua tokoh banten.

Pria tersebut memakai nama Angling Darma dan berpenampilan bagaikan sang Raja.

Selain itu, rumahnya bagaikan tempat kerajaan yang terletak di kampung Salangsari Desa Pandat Kecamatan Mandalawangi Kabupaten Pandeglang Banten, berawal jadi perbincangan masyarakat Angling Darma sebelumnya sudah membikinkan 30 rumah warga miskin di tiga Kecamatan di Kabupaten Pandeglang Banten.

Angling Darma yang kini viral di Pandeglang bernama Baginda Sultan Iskandar Jamaludin Firdaus, sebutan untuk Sultan Jamaludin. Di komunitasnya di sebut Baginda serta di sebut – sebut sang Raja oleh masyarakat setelah meresmikan rumah yang sudah dibangunkannya.

Sultan Iskandar Jamaludin muncul penampilannya bagaikan seorang Raja manakala saat duduk di kursi yang megah bagaikan kursi sang raja dan di dampingi 4 istri, sehingga masyarakat sontak penasaran.

Dengan viralnya Angling Darma di tersebut membuat sorotan juga oleh Arya Banten, Tokoh Pecinta Seni dan Budaya dan Ketua pengurus harian DPP Paguron Jalak Banten Nusantara (PJBN), Hj Ratu Ageng Rekawati KD.

Menurut Arya Banten, Angling Darma itu hanya sebuah padepokan, jadi enggak perlu terlalu dibesar-besarkan.

“Itu hanya sebuah padepokan
gak usah berlebihan dan di besar-besarkan,”pungkas Arya Bantan pada Transrakyat.com, Senin, (27/9/2021).

Di tempat yang sama, Ratu Ageng Rekawati mengatakan, soal Angling Darma di Pandeglang yang viral itu menurutnya seperti apapun dan pengakuannya bagaimanapun gimana mereka. Karena itu adalah haknya. Namun, kata ia, yang penting tidak keluar dari kolidor aturan yang berlaku, baik aturan negara maupun agama.

READ  Satnarkoba Polres Pandeglang Amankan 5 Pelaku Pengguna Narkotika

“Ya mau seperti apapun dan mengaku ini itu ya terserah. Tapi bagi saya dia punya sosial yang tinggi, karena dia bisa membantu dan membangun rumah – rumah untuk masyarakat miskin, itu sangat luar biasa, mau apapun sebutannya kita kembalikan ke diri masing – masing,”ujarnya.

Lanjut Ratu, terkait menggunakan ornamen kerajaan atau keraton mungkin karena itu bagian dari hobinya pribadi. Selagi orang itu punya niat tujuan yang baik sama masyarakat luas dan bermanfaat orang banyak juga selagi tidak ada komunitas apapun yang merugikan masyarakat, kenapa harus di perguncingkan.

” Setahu saya dia tidak pernah mengaku Raja dan menurut warga sekitar dia itu sebagai Nga-Hikmah dalam arti orang pintar atau yang disebut paranormal walau dari segi penampilan bagaikan sang Raja mungkin karena kecintaannya terhadap pigur Angling Darma,”katanya.

Masih Ratu, ” Bagi saya dia punya aksi sosial yang tinggi, berarti dia anak bangsa yang berprestasi, siapapun yang mendukung program yang baik untuk aksi sosial entah membangun rumah yang layak huni maupun berbagai apapun itu bentuknya, buat saya sangat apresiasi sekali untuk pribadinya dan kita kembalikan ke pribadinya masing-masing dalam menilainya.”

“Intinya untuk Angling Darma yang sedang viral tergantung kita memandang dari sudut mana, kalau saya memandang dari sudut sisi yang baik dari aksi sosialnya yang manfaat untuk semua, karena dalam sabda Rasulullah, Sebaik – baiknya manusia adalah yang bermanfaat untuk orang lain, jadi kita tetap berpikir positif, mudah – mudahan kita bisa mencontoh dari sisi baiknya dan positifnya,” tutup Hj. Ratu Ageng Rekawati.

(*Awenk/ Ji -Red)

Tinggalkan Komentar

Terkini Lainnya

Bawaslu Kabupaten Lebak Bungkam Soal Dugaan ASN Masih Menjadi Panwascam

Bawaslu Kabupaten Lebak Bungkam Soal Dugaan ASN Masih Menjadi Panwascam

Uncategorized
Hasil Laporan atau Aduan Masyarakat Tahun 2022, Ombudsman Banten Selamatkan 7,5 Kerugian Masyarakat

Hasil Laporan atau Aduan Masyarakat Tahun 2022, Ombudsman Banten Selamatkan 7,5 Kerugian Masyarakat

Banten
Puluhan Rumah Milik Warga Di Gunung Anten Terendam Banjir

Puluhan Rumah Milik Warga Di Gunung Anten Terendam Banjir

Kabupaten Lebak
Kondisi Gedung Samsat Rangkasbitung Memprihatinkan, PC PMII Lebak Soroti Dugaan Penyelewengan Anggaran dan Kebocoran Opsen Pajak

Kondisi Gedung Samsat Rangkasbitung Memprihatinkan, PC PMII Lebak Soroti Dugaan Penyelewengan Anggaran dan Kebocoran Opsen Pajak

Kabupaten Lebak
RPM Siap Turun Aksi Prihatin Menyikapi Dugaan Kadis Dindik Lebak Main Judol

RPM Siap Turun Aksi Prihatin Menyikapi Dugaan Kadis Dindik Lebak Main Judol

Kabupaten Lebak
Plat Nomor A 111 PH Dikomentari Bupati, ASP Law Firm Rilis Hasil Investigasi

Plat Nomor A 111 PH Dikomentari Bupati, ASP Law Firm Rilis Hasil Investigasi

Banten   Lebak   Nasional   Terkini
Diduga Memberantas Korupsi Sembari Korupsi, Jampidsus Febrie Adriansyah Dilaporkan ke KPK

Diduga Memberantas Korupsi Sembari Korupsi, Jampidsus Febrie Adriansyah Dilaporkan ke KPK

Uncategorized
Sejumlah Aktivis Lebak Menyayangkan Tanggapan Sekda Lebak Terkait Kegiatan Paskibraka 2024 Hanyalah Pembenaran

Sejumlah Aktivis Lebak Menyayangkan Tanggapan Sekda Lebak Terkait Kegiatan Paskibraka 2024 Hanyalah Pembenaran

Kabupaten Lebak
Program Studi Administrasi Negara UNPAM Serang, Pemkot Serang dan Trash Ranger Banten Berkolaborasi dalam Pengabdian Kepada Masyarakat, Ajak Warga Peduli Lingkungan

Program Studi Administrasi Negara UNPAM Serang, Pemkot Serang dan Trash Ranger Banten Berkolaborasi dalam Pengabdian Kepada Masyarakat, Ajak Warga Peduli Lingkungan

Banten   Kota Serang   Nasional   Pendidikan   Serang   Sosial   Terkini
Dinilai Bobrok Dalam Pelayanan, Rumah Sakit di Kabupaten Lebak di Soal Masyarakat

Dinilai Bobrok Dalam Pelayanan, Rumah Sakit di Kabupaten Lebak di Soal Masyarakat

Daerah   Lebak   Nasional   Sosial   Terkini
Walikota Sukabumi Dukung Program Retret Presiden Prabowo di Magelang

Walikota Sukabumi Dukung Program Retret Presiden Prabowo di Magelang

Uncategorized
Laksanakan PkM, Mahasiswa Program Studi Administrasi Negara Universitas Pamulang (Unpam) Kampus Serang Sosialisasikan Kunci Sukses Dalam Berorganisasi

Laksanakan PkM, Mahasiswa Program Studi Administrasi Negara Universitas Pamulang (Unpam) Kampus Serang Sosialisasikan Kunci Sukses Dalam Berorganisasi

Banten   Nasional   Pendidikan   Serang   Sosial   Terkini
Wujudkan Mimpi, Satgas TMMD Ke-123 Kodim 0603 Lebak Membuat Sumur Bor Warga

Wujudkan Mimpi, Satgas TMMD Ke-123 Kodim 0603 Lebak Membuat Sumur Bor Warga

Uncategorized

Kak Seto Beri Penghargaan Kapolres Bogor

Aksi Heroik Anggota Satlantas Polres Lebak Uji Nyali Mandikan ODGJ

Viral Kapolsek Klapanunggal Bersama Dinsos Bogor Datangi Rumah Egi

Toko Adat Baduy Menangis Atas Pengrusakan Gunung Liman

Close Ads X