Bupati Pandeglang Terima Entry Meeting BPK RI Perwakilan Provinsi Banten

TRANSRAKYAT - Rabu, 13 Oktober 2021 - 23:42 WIB
Bupati Pandeglang Terima Entry Meeting BPK RI Perwakilan Provinsi Banten
Bupati Pandeglang Terima Entry Meeting BPK RI Perwakilan Provinsi Banten - (TRANSRAKYAT)
Penulis
|
Editor

“Dari 4 hal itu maka sebelumnya kami telah melakukan pemeriksaan pendahuluan bulan yang lalu, dari hasil pemeriksaan tersebut kami telah menemukan beberapa sasaran pemeriksaan yaitu pemeriksaan atas pajak daerah, retribusi daerah, dan hasil pengelolaan kekayaan daerah yang dipisahkan”, jelasnya.

“Kami berharap dengan pemeriksaan ini akan mendapatkan suatu gambaran umum tentang bagaimana pengelolaan PAD yang dilakukan oleh pemda dalam upaya mendorong kemandirian fiscal, dengan adanya gambaran tersebut maka diharapkan kita dapat memberikan rekomendasi yang lebih tepat kepada seluruh pemda dalam pengeloaan PAD untuk kemandirian fiscal di daerah”, pungkasnya.

 

Sementara Bupati Pandeglang pada saat yang sama mengucapkan terima kasih kepada BPK RI yang selalu bisa mengawal, membimbing serta mengarahkan jajarannya dengan memberi semangat dan memotivasi.

Baca Juga : Jaksa Agung RI Melaksanakan Kunjungan Kerja Virtual Keenam Pada Tahun 2021

“kami selalu memohon arahan dan bimbingan dari seluruh Tim BPK RI agar pengelolaan keuangan Negara ini tetap bisa on the track, dan alhamdulilah kami bisa meraih predikat WTP lima kali berturut-turut”, ujarnya.

“Mohon keikhlasannya jangan lelah membimbing kami, lanjut Irna, karena dengan begitu kami akan lebih bisa transparansi dan akuntabilitas nya lebih baik. Kami juga berharap PAD kami kedepan makin meningkat tajam, daerah kami potensi nya sangat tinggi, tapi kami juga keterbatasan sumber daya, maka kami mohon arahan dan bimbingannya supaya kami lebih baik dalam pengelolaan PAD”, tutupnya. (Red)

Berita Terkait : https://www.beritajuang.com/20105/salahsatu-destinasi-wisata-unggulan-kabupaten-lebak-menjadi-pilihan-perayaan-milad-perdana-ikwal/

READ  Polres Pandeglang Gelar Apel Kesiapsiagaan Penanggulangan Bencana
Halaman:
1
2

1 Komentar pada “Bupati Pandeglang Terima Entry Meeting BPK RI Perwakilan Provinsi Banten”

  1. […] Baca Juga : Bupati Pandeglang Terima Entry Meeting BPK RI Perwakilan Provinsi Banten […]

Tinggalkan Komentar

Terkini Lainnya

Bawaslu Kabupaten Lebak Bungkam Soal Dugaan ASN Masih Menjadi Panwascam

Bawaslu Kabupaten Lebak Bungkam Soal Dugaan ASN Masih Menjadi Panwascam

Uncategorized
Hasil Laporan atau Aduan Masyarakat Tahun 2022, Ombudsman Banten Selamatkan 7,5 Kerugian Masyarakat

Hasil Laporan atau Aduan Masyarakat Tahun 2022, Ombudsman Banten Selamatkan 7,5 Kerugian Masyarakat

Banten
Puluhan Rumah Milik Warga Di Gunung Anten Terendam Banjir

Puluhan Rumah Milik Warga Di Gunung Anten Terendam Banjir

Kabupaten Lebak
Jelang Pilkada, Ratusan Warga Tuntut Netralitas ASN, APH, TNI, Polri

Jelang Pilkada, Ratusan Warga Tuntut Netralitas ASN, APH, TNI, Polri

Banten
Dana Nasabah Hilang, Bank Muamalat Digeruduk Warga

Dana Nasabah Hilang, Bank Muamalat Digeruduk Warga

Berita
Ratusan Massa Aksi Tolak dr. Juwita Wulandari Jadi Ketua DPRD Lebak

Ratusan Massa Aksi Tolak dr. Juwita Wulandari Jadi Ketua DPRD Lebak

Banten   Lebak   Nasional   Terkini   Trending   Uncategorized
Inilah dr Juwita Wulandari, Anak Ribka Ciptaning yang Akan Memimpin DPRD Lebak

Inilah dr Juwita Wulandari, Anak Ribka Ciptaning yang Akan Memimpin DPRD Lebak

Banten   Lebak   Nasional   Terkini   Trending
Sejumlah NGO Geruduk Kantor DPC PDIP Lebak, Pertanyakan Posisi Ketua DPRD Lebak

Sejumlah NGO Geruduk Kantor DPC PDIP Lebak, Pertanyakan Posisi Ketua DPRD Lebak

Banten   Lebak   Nasional   Terkini   Trending
Bedah Buku Dugaan Pemotongan Honorarium Hakim Agung Dalam Penanganan Perkara Sebesar Rp 97 Miliar

Bedah Buku Dugaan Pemotongan Honorarium Hakim Agung Dalam Penanganan Perkara Sebesar Rp 97 Miliar

Uncategorized
Buya Karis Bicara Kriteria Ketua DPRD Lebak, Ini Sarannya untuk PDIP

Buya Karis Bicara Kriteria Ketua DPRD Lebak, Ini Sarannya untuk PDIP

Banten   Lebak   Nasional   Terkini   Trending
Junaedi Ibnu Jarta Legowo Ketua DPRD Diserahkan Pada dr Juwita Wulandari

Junaedi Ibnu Jarta Legowo Ketua DPRD Diserahkan Pada dr Juwita Wulandari

Banten   Lebak   Nasional   Terkini   Trending
PENGUMUMAN VISI DAN MISI PASANGAN CALON BUPATI DAN WAKIL BUPATI PANDEGLANG PEMILIHAN SERENTAK TAHUN 2024

PENGUMUMAN VISI DAN MISI PASANGAN CALON BUPATI DAN WAKIL BUPATI PANDEGLANG PEMILIHAN SERENTAK TAHUN 2024

Pandeglang
Fraksi Dprd Lebak Tolak Anak Ribka Tjiptaning

Fraksi Dprd Lebak Tolak Anak Ribka Tjiptaning

Banten   Lebak   Nasional   Terkini   Trending

Kak Seto Beri Penghargaan Kapolres Bogor

Aksi Heroik Anggota Satlantas Polres Lebak Uji Nyali Mandikan ODGJ

Viral Kapolsek Klapanunggal Bersama Dinsos Bogor Datangi Rumah Egi

Toko Adat Baduy Menangis Atas Pengrusakan Gunung Liman

Close Ads X