Wali Kota Bekasi Hadir di Raker APEKSI 2021 Yang Digelar di Yogyakarta

TRANSRAKYAT - Sabtu, 16 Oktober 2021 - 01:28 WIB
Wali Kota Bekasi Hadir di Raker APEKSI 2021 Yang Digelar di Yogyakarta
Wali Kota Bekasi Hadir di Raker APEKSI 2021 Yang Digelar di Yogyakarta - (TRANSRAKYAT)
Penulis
|
Editor

“Tentu dengan manajemen sumber daya yang bijaksana melalui pemerintahan berbasis partisipasi masyarakat,” kata Bima Arya.

Smart City adalah sebuah konsep kota pintar yang membantu masyarakat dalam mengelola sumber daya yang ada dengan efisien.

“Tujuan utama dari pembangunan sebuah (Smart City) adalah bagaimana kita melestarikan lingkungan, meningkatkan daya saing ekonomi dan membangun masyarakat modern yang madani dengan saling berhubungan antar-sistem dan terpadu untuk semua lapisan masyarakat dan antar-lembaga pemerintahan,” katanya.

 

Mengusung tema “Membangun Ekosistem Smart City Berkelanjutan bagi Penanggulangan Pandemi” event ini rencananya akan dihadiri oleh 50 wali kota se-Indonesia.

Hadiri sejumlah tokoh di antaranya Gubernur DIY, Sri Sultan HB X, Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi RI Luhut Binsar Pandjaitan, Menteri Dalam Negeri RI Muhammad Tito Karnavian. Kemudian, Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif RI Sandiaga Salahuddin Uno, Menteri Komunikasi dan Informasi RI Johnny Gerard Plate dan sejumlah pejabat lainnya.

Acara ini berlangsung selama tiga hari, mulai pada hari ini Rabu (13/10/2021) hingga Jumat (15/10/2021) dan dipusatkan di The Rich Jogja Hotel.

Baca Juga : Lomba UKS sebagai Upaya Pemerintah Berikan Pemahaman dalam Berprilaku Hidup Sehat Sejak Dini

Acara berlangsung melalui pembahasan dari beberapa Narasumber, yakni :

1. Ganip Warsito, S.E., M.M., Ketua Satgas Covid-19 Nasional
2. Hendrar Prihadi, S.E., M.M., Walikota Semarang
3. I Gusti Ngurah Jaya Negara, S.E., Walikota Denpasar
4. Dr. H. Genius Umar, S.Sos., M.Si., Walikota Pariaman
5. Andrei Angouw, Walikota Manado. (Red)

Berita Terkait : https://www.beritajuang.com/20149/ancam-keselamatan-masyarakat-polres-metro-jakpus-grebek-sindikat-pinjol/

READ  12 Orang Maju ke Final Lomba Nyanyi Solo DWP Kota Bekasi
Halaman:
1
2

1 Komentar pada “Wali Kota Bekasi Hadir di Raker APEKSI 2021 Yang Digelar di Yogyakarta”

  1. […] Baca Juga : Wali Kota Bekasi Hadir di Raker APEKSI 2021 Yang Digelar di Yogyakarta […]

Tinggalkan Komentar

Terkini Lainnya

Bawaslu Kabupaten Lebak Bungkam Soal Dugaan ASN Masih Menjadi Panwascam

Bawaslu Kabupaten Lebak Bungkam Soal Dugaan ASN Masih Menjadi Panwascam

Uncategorized
Hasil Laporan atau Aduan Masyarakat Tahun 2022, Ombudsman Banten Selamatkan 7,5 Kerugian Masyarakat

Hasil Laporan atau Aduan Masyarakat Tahun 2022, Ombudsman Banten Selamatkan 7,5 Kerugian Masyarakat

Banten
Puluhan Rumah Milik Warga Di Gunung Anten Terendam Banjir

Puluhan Rumah Milik Warga Di Gunung Anten Terendam Banjir

Kabupaten Lebak
Iklan KPU Lebak 2024

Iklan KPU Lebak 2024

Daerah
Ditolak Warga Jakarta, Pasangan Ridwan Kamil- Suswono Dipastikan Kalah

Ditolak Warga Jakarta, Pasangan Ridwan Kamil- Suswono Dipastikan Kalah

Uncategorized
Mahasiswi Program Studi Administrasi Negara Universitas Pamulang (Unpam) Kampus Serang Gelar PKM di Madrasah Matla’ul Ulum

Mahasiswi Program Studi Administrasi Negara Universitas Pamulang (Unpam) Kampus Serang Gelar PKM di Madrasah Matla’ul Ulum

Banten   Nasional   Sosial   Terkini
Nazila Kartika Harumkan UNPAM Serang Lewat Juara Lomba Solo Vocal

Nazila Kartika Harumkan UNPAM Serang Lewat Juara Lomba Solo Vocal

Banten   Nasional   Terkini   Trending
Siapkan Libur Nataru, UPTD PJJ DPUPR Banten Perbaiki Jalan di Mandalawangi

Siapkan Libur Nataru, UPTD PJJ DPUPR Banten Perbaiki Jalan di Mandalawangi

Pandeglang
Sinergi Positif UNPAM Serang dan Kelurahan Banjar Agung Sukses Gelar Program Magang Mahasiswa Prodi Administrasi Negara S-1‎

Sinergi Positif UNPAM Serang dan Kelurahan Banjar Agung Sukses Gelar Program Magang Mahasiswa Prodi Administrasi Negara S-1‎

Banten   Nasional   Terkini
Tim Pengacara Negara Kejati NTB Tinjau Kesiapan Listrik Pulau Lombok, Masyarakat Adat Beri Pujian

Tim Pengacara Negara Kejati NTB Tinjau Kesiapan Listrik Pulau Lombok, Masyarakat Adat Beri Pujian

Uncategorized
Sultan Husain : Saya Butuh tangan orang Sula untuk selamatkan Maluku Utara

Sultan Husain : Saya Butuh tangan orang Sula untuk selamatkan Maluku Utara

Uncategorized
Membangun Jiwa yang Bertanggungjawab dan Visioner Melalui Pemanfaatan Gadget: Pengabdian Kepada Masyarakat Universitas Pamulang (Unpam) Kampus Serang

Membangun Jiwa yang Bertanggungjawab dan Visioner Melalui Pemanfaatan Gadget: Pengabdian Kepada Masyarakat Universitas Pamulang (Unpam) Kampus Serang

Banten   Lebak   Nasional   Sosial   Terkini
Gelar PkM, Mahasiswa Prodi Administrasi Negara Universitas Pamulang (Unpam) Kampus Serang Sosialisasikan Pencegahan Pelecehan Seksual di Lingkungan Sekolah

Gelar PkM, Mahasiswa Prodi Administrasi Negara Universitas Pamulang (Unpam) Kampus Serang Sosialisasikan Pencegahan Pelecehan Seksual di Lingkungan Sekolah

Banten   Lebak   Nasional   Sosial   Terkini   Uncategorized

Kak Seto Beri Penghargaan Kapolres Bogor

Aksi Heroik Anggota Satlantas Polres Lebak Uji Nyali Mandikan ODGJ

Viral Kapolsek Klapanunggal Bersama Dinsos Bogor Datangi Rumah Egi

Toko Adat Baduy Menangis Atas Pengrusakan Gunung Liman

Close Ads X