Bhayangkari Ranting Taman Sari Salurkan Ratusan Paket Makanan Sehat

Bhayangkari Ranting Taman Sari Salurkan Ratusan Paket Makanan Sehat

TransRakyat.com Jakarta – Bhayangkari Ranting Taman Sari mendatangi warga slum area di pemukiman padat di Kecamatan taman sari Jakarta Barat, Selasa, (19/10/2021).

Bhayangkari Ranting Taman Sari Salurkan Ratusan Paket Makanan Sehat

Kedatangan nya tersebut dalam rangka memberikan makanan gratis dan air mineral untuk warga di kawasan padat penduduk yang berada di Kecamatan taman sari Jakarta Barat.

“Kami Bagikan sebanyak 550 paket makanan sehat dan bergizi serta air mineral kepada warga yang terdampak wabah Covid-19” ujar Ketua Ranting Taman Sari Ny Fransisca Iver saat dikonfirmasi, Rabu, (20/10/2021).

Baca Juga : Polsek Sukamakmur Gelar Vaksinasi Massal Bersama dan bagikan 1000 Paket Sembako

Kegiatan ini sebagai bentuk kepedulian kami dari Bhayangkari sebagaimana dalam arahan ibu ketua Bhayangkari cabang metro Jakarta barat Ny Windy Ady Wibowo untuk peduli terhadap sesama.

Page: 1 2

admin:

View Comments (0)

This website uses cookies.