Pemkab Lebak Gencarkan Vaksinasi Dosis Satu dan Dua

Pemkab Lebak Gencarkan Vaksinasi Dosis Satu dan Dua

TransRakyat.com Lebak – Pemerintah Kabupaten Lebak mengantisipasi penyebaran gelombang ketiga Covid-19 dengan menggencarkan vaksinasi dosis satu dan dua.

Bupati Lebak Iti Octavia berharap agar gelombang ketiga Covid-19 tidak terjadi ketika seluruh warga telah divaksin.

“Kami minta masyarakat menyukseskan vaksinasi agar Indonesia terbebas Covid-19,” kata Iti Octavia, Jumat (8/12/2021).

Bupati mengimbau kepada seluruh masyarakat agar mewaspadai penyebaran gelombang ketiga yang diprediksi terjadi pada momentum natal dan pergantian tahun 2022 ketika mobilisasi masyarakat meningkat.

Baca Juga : Rapat Evaluasi Pelaksanaan Program Kerja Dan Anggaran Bidang Teritorial Semester II TA. 2021 Korem 064 MY

Percepatan vaksinasi diwujudkan Pemkab Lebak melalui program gebyar vaksinasi yang diselenggarakan pemda pada 15-20 November 2021.

Page: 1 2

admin:

View Comments (212)

This website uses cookies.