Tingkatkan Kompetensi SDM, Lapas Rangkasbitung Ikuti Pelatihan Sejuta Petani Kementan

Tingkatkan Kompetensi SDM, Lapas Rangkasbitung Ikuti Pelatihan Sejuta Petani Kementan

TransRakyat.com Lebak – Lapas kelas III Rangkasbitung ikuti kegiatan pelatihan sejuta petani dan penyuluh yang diselenggarakan oleh Badan Penyuluhan dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Pertanian (BPPSDMP), Rabu, (23/02/2022).

Pelatihan Sejuta Petani dan Penyuluh bertujuan meningkatkan pengetahuan dan kompetensi sumber daya manusia (SDM) pertanian secara masif.

Tingkatkan Kompetensi SDM, Lapas Rangkasbitung Ikuti Pelatihan Sejuta Petani Kementan

Dalam sambutannya Menteri Pertanian, Syahrul Yasin Limpo meminta kepada seluruh negara anggota agar senantiasa memelihara bumi dari fenomena perubahan iklim serta dalam masa pemulihan dari pandemi Covid-19.

Baca Juga : Cicit Pahlawan Nasional I Gusti Ngurah Rai Maju Sebagai Calon Ketua Umum DPP AMPI

“Apa yang kita buat ini adalah sesuatu yang hebat, sesuatu yang luar biasa, sesuatu yang sangat penting bagi negara bangsa dan rakyat. Menghadapi suatu tantangan yang ada dan kondisi yang unpredictable seperti climate change dan tentu dampak pandemi Covid-19, climate change seperti ini baru kita hadapi, oleh karena itu ini luar biasa, kondisi ini tidak bisa dispekulasi,” ujar Mentan.

Page: 1 2

admin:

View Comments (0)

This website uses cookies.