Persiapan Rakernas, DPC MOI Lebak Gelar Konsolidasi

TRANSRAKYAT - Sabtu, 12 Maret 2022 - 21:41 WIB
Persiapan Rakernas, DPC MOI Lebak Gelar Konsolidasi
Persiapan Rakernas, DPC MOI Lebak Gelar Konsolidasi - (TRANSRAKYAT)
Penulis
|
Editor

“Sebetulnya, mau ada yang mengklaim atau tidak KTP/ KTP sangat harus dan wajar, karena itu adalah ciri keanggotaan di organisasi. Sehingga, semua elemen baik masyarakat dan yang lainnya, bisa memastikan ke anggotaan MOI DPC Lebak dapat terlihat di KTP/ KTA nanti. Jika tidak ada, ya itu bukan anggota /pengurus MOI DPC Lebak dan kita tidak bertanggung jawab atas tindakan atau apapun itu, dan bisa di laporkan,” tegas Aji.

Lanjut Aji, dalam rapat yang digelar juga, pihaknya bersama pengurus inti MOI DPC Lebak sepakat untuk menetapkan kepengurusan SK baru.

Baca Juga : Menuju Rakernas di Kalimantan, MOI Mantapkan Persiapan

“Tadi juga kita bahas untuk pengajuan SK yang baru. Karena, kita masih memegang SK yang lama, dan Alhamdulillah semua berjalan lancar,” ujarnya.

“Saya juga sangat mengapresiasi kawan kawan yang hingga saat ini tetap kompak, solid dan terus semangat menjalankan roda organisasi,” tambah Aji.

Di tempat yang bersamaan, Sekertaris DPC MOI Lebak, Deni membenarkan tentang penerbitan KTA dan akan focus terhadap program kerja DPC MOI Lebak yang akan dibawa ke Rakernas di Kalimantan. Menurut Deni, banyak masukan dan kritikan dari anggota maupun pengurus MOI agar ke depan organisasi ini bisa terus axsis.

“Tadi membahas persiapan Rakernas, refleksi kegiatan MOI, penerbitan KTA agar ke depan organisasi ini tak disalah gunakan, focus program kerja,” terang Deni. (Red)

READ  Tim Tia Rahmania : Bonnie Triyana Diminta Terima Hasil Pileg 2024, Malu Sama Rakyat
Halaman:
1
2

1 Komentar pada “Persiapan Rakernas, DPC MOI Lebak Gelar Konsolidasi”

  1. […] Baca Juga : Persiapan Rakernas, DPC MOI Lebak Gelar Konsolidasi […]

Tinggalkan Komentar

Terkini Lainnya

Bawaslu Kabupaten Lebak Bungkam Soal Dugaan ASN Masih Menjadi Panwascam

Bawaslu Kabupaten Lebak Bungkam Soal Dugaan ASN Masih Menjadi Panwascam

Uncategorized
Hasil Laporan atau Aduan Masyarakat Tahun 2022, Ombudsman Banten Selamatkan 7,5 Kerugian Masyarakat

Hasil Laporan atau Aduan Masyarakat Tahun 2022, Ombudsman Banten Selamatkan 7,5 Kerugian Masyarakat

Banten
Puluhan Rumah Milik Warga Di Gunung Anten Terendam Banjir

Puluhan Rumah Milik Warga Di Gunung Anten Terendam Banjir

Kabupaten Lebak
Kondisi Gedung Samsat Rangkasbitung Memprihatinkan, PC PMII Lebak Soroti Dugaan Penyelewengan Anggaran dan Kebocoran Opsen Pajak

Kondisi Gedung Samsat Rangkasbitung Memprihatinkan, PC PMII Lebak Soroti Dugaan Penyelewengan Anggaran dan Kebocoran Opsen Pajak

Kabupaten Lebak
RPM Siap Turun Aksi Prihatin Menyikapi Dugaan Kadis Dindik Lebak Main Judol

RPM Siap Turun Aksi Prihatin Menyikapi Dugaan Kadis Dindik Lebak Main Judol

Kabupaten Lebak
Plat Nomor A 111 PH Dikomentari Bupati, ASP Law Firm Rilis Hasil Investigasi

Plat Nomor A 111 PH Dikomentari Bupati, ASP Law Firm Rilis Hasil Investigasi

Banten   Lebak   Nasional   Terkini
Diduga Memberantas Korupsi Sembari Korupsi, Jampidsus Febrie Adriansyah Dilaporkan ke KPK

Diduga Memberantas Korupsi Sembari Korupsi, Jampidsus Febrie Adriansyah Dilaporkan ke KPK

Uncategorized
Sejumlah Aktivis Lebak Menyayangkan Tanggapan Sekda Lebak Terkait Kegiatan Paskibraka 2024 Hanyalah Pembenaran

Sejumlah Aktivis Lebak Menyayangkan Tanggapan Sekda Lebak Terkait Kegiatan Paskibraka 2024 Hanyalah Pembenaran

Kabupaten Lebak
Program Studi Administrasi Negara UNPAM Serang, Pemkot Serang dan Trash Ranger Banten Berkolaborasi dalam Pengabdian Kepada Masyarakat, Ajak Warga Peduli Lingkungan

Program Studi Administrasi Negara UNPAM Serang, Pemkot Serang dan Trash Ranger Banten Berkolaborasi dalam Pengabdian Kepada Masyarakat, Ajak Warga Peduli Lingkungan

Banten   Kota Serang   Nasional   Pendidikan   Serang   Sosial   Terkini
Dinilai Bobrok Dalam Pelayanan, Rumah Sakit di Kabupaten Lebak di Soal Masyarakat

Dinilai Bobrok Dalam Pelayanan, Rumah Sakit di Kabupaten Lebak di Soal Masyarakat

Daerah   Lebak   Nasional   Sosial   Terkini
Walikota Sukabumi Dukung Program Retret Presiden Prabowo di Magelang

Walikota Sukabumi Dukung Program Retret Presiden Prabowo di Magelang

Uncategorized
Laksanakan PkM, Mahasiswa Program Studi Administrasi Negara Universitas Pamulang (Unpam) Kampus Serang Sosialisasikan Kunci Sukses Dalam Berorganisasi

Laksanakan PkM, Mahasiswa Program Studi Administrasi Negara Universitas Pamulang (Unpam) Kampus Serang Sosialisasikan Kunci Sukses Dalam Berorganisasi

Banten   Nasional   Pendidikan   Serang   Sosial   Terkini
Wujudkan Mimpi, Satgas TMMD Ke-123 Kodim 0603 Lebak Membuat Sumur Bor Warga

Wujudkan Mimpi, Satgas TMMD Ke-123 Kodim 0603 Lebak Membuat Sumur Bor Warga

Uncategorized

Kak Seto Beri Penghargaan Kapolres Bogor

Aksi Heroik Anggota Satlantas Polres Lebak Uji Nyali Mandikan ODGJ

Viral Kapolsek Klapanunggal Bersama Dinsos Bogor Datangi Rumah Egi

Toko Adat Baduy Menangis Atas Pengrusakan Gunung Liman

Close Ads X