“Personel kami melakukan patroli sekaligus memberikan imbauan kamtibmas kepada pengunjung, untuk selalu mengawasi anak-anak terutama saat bermain air dan selalu menjaga barang pribadi,” terangnya.
Baca Juga : Polsek Serang Berhasil Amankan Pelaku Pencurian Dengan Kekerasan
Edy Sumardi juga mengungkapkan bahwa ia selalu mengingatkan personelnya untuk tetap memberikan imbauan protokol kesehatan kepada pengunjung.
“Tidak henti-hentinya saya mengingatkan personel untuk tetap memberikan imbauan protokol kesehatan kepada pengunjung tempat wisata, agar tidak terjadi lonjakan kasus Covid-19 setelah liburan selesai,” ungkap Edy Sumardi. (Red)
[…] Baca Juga : Personel Ditpamobvit Lakukan Patroli Objek Wisata Antisipasi Gangguan Kamtibmas […]