Tahun 2023 Kemenag Lebak Harap Kuota Haji 100 %,Tidak ada pengurangan Lagi

TRANSRAKYAT - Kamis, 10 November 2022 - 19:14 WIB
Tahun 2023 Kemenag Lebak Harap Kuota Haji 100 %,Tidak ada pengurangan Lagi
Tahun 2023 Kemenag Lebak Harap Kuota Haji 100 %,Tidak ada pengurangan Lagi - (TRANSRAKYAT)
Penulis
|
Editor

TransRakyat.com Lebak – Kementerian Agama (Kemenag) Lebak – Banten mentargetkan calon jemaah haji (calhaj) pada tahun 2023 sebanyak 500 orang.

Hal tersebut disampaikan pada acara penyuluhan manasik haji angkatan ke 10 yang bertempat di ruang Aula Sekretariat PCNU, Kecamatan Kalanganyar, Rabu (9/11/22) Kemarin.

Baca Juga : PARAH PAK…!Kuasa Hukum BHL Nilai Surat Dakwaan Jaksa Keliru Soal Kerugian Negara

Diketahui, Kemenag Lebak telah melatih peserta sebanyak 1000 calhaj di Lebak untuk mencapai haji yang mabrur, terhitung sejak angkatan ke 1 hingga ke 10. Kasubbag Tata Usaha Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Lebak, Sudirman mengatakan, pada tahun 2022 Kemenag berhasil memberangkatkan
jemaah haji sebanyak 294, kemudian pada tahun 2023 Kemenag Lebak ingin meningkatkannya sebesar 50 persen.

Dikutip dari BANPOS, Tahun ini jumlah calhaj mencapai 294, kami ingin meningkatkannya sebanyak 500 orang pada tahun depan.

READ  Polda Banten Terima Bantuan Beras dari PT Lestari Banten Energi
Halaman:
1
2

1 Komentar pada “Tahun 2023 Kemenag Lebak Harap Kuota Haji 100 %,Tidak ada pengurangan Lagi”

  1. […] Baca Juga : Tahun 2023 Kemenag Lebak Harap Kuota Haji 100 %,Tidak ada pengurangan Lagi […]

Kak Seto Beri Penghargaan Kapolres Bogor

Aksi Heroik Anggota Satlantas Polres Lebak Uji Nyali Mandikan ODGJ

Viral Kapolsek Klapanunggal Bersama Dinsos Bogor Datangi Rumah Egi

Toko Adat Baduy Menangis Atas Pengrusakan Gunung Liman

Close Ads X