Pemprov Banten Pastikan Penanganan Kecelakaan Kapal di Perairan Selat Sunda Berjalan Maksimal

TRANSRAKYAT - Senin, 8 Mei 2023 - 01:00 WIB
Pemprov Banten Pastikan Penanganan Kecelakaan Kapal di Perairan Selat Sunda Berjalan Maksimal
Pemprov Banten Pastikan Penanganan Kecelakaan Kapal di Perairan Selat Sunda Berjalan Maksimal - (TRANSRAKYAT)
Penulis
|
Editor

Virgojanti memastikan insiden tersebut tidak ada korban yang meninggal dunia. Kalaupun ada hanya luka-luka yang saat ini tengah dilakukan perawatan dari pihak terkait. Maka dari itu, untuk memudahkan proses pendataan, Virgojanti meminta pihak pengelola segera membuka posko terpadu.

“Karena kita baru bisa melakukan tindakan evakuasi setelah memastikan kondisi di dalam kapal aman, tidak ada percikan api dan sebagainya. Sekarang fokus pemadaman api, setelah itu pendinginan baru bisa kita tarik, baru kemudian evakuasi kendaraan yang ada di dalamnya,” katanya.

Baca Juga : Pj Gubernur Al Muktabar: April 2023 Inflasi Provinsi Banten Terkendali Di Angka 3,77 Persen

Kepada seluruh masyarakat, Virgojanti mengimbau agar memasukkan seluruh penumpang yang dibawanya ketika melakukan pendaftaran pembelian tiket. Hal itu salah satunya untuk mempermudah pendataan ketika terjadi insiden seperti ini, meskipun hal ini tidak kita harapkan.

Kepala Dishub Provinsi Banten Tri Nurtopo menambahkan, berdasarkan data yang ia terima dari Kantor Kesehatan Pelabuhan (KKP) Kelas II Merak, ada sebanyak tujuh penumpang yang dirujuk karena luka ringan. Empat di antaranya dibawa ke RSKM karena sesak nafas akibat menghirup asap di dalam kapal dan ada juga yang sakit kepala.

Baca Juga : Sikat, Pakar Hukum Dorong Kasus Bos Kalpataru Sawit Plantation Terapkan Pasal TPPU

“Sementara tiga lagi dibawa ke Puskesmas Pulomerak karena luka ringan. Saat ini semua korban dalam kondisi baik,” ujarnya.

Kepala Cabang PT. Damai Lintas Bahari Main Damani mengungkapkan, pihaknya akan bertanggungjawab penuh terhadap seluruh penumpang serta kendaraan yang menjadi korban dalam insiden tersebut, termasuk kepada para penumpang yang masih menunggu di Pelabuhan Merak.

“Kita masih melakukan pendataan. Kalau ada yang mau melanjutkan perjalanan, kita fasilitasi melalui dermaga eksekutif, termasuk bagi penumpang bus, kita siapkan kendaraan juga di Pelabuhan Bakauheni. Kemudian bagi yang masih menunggu proses evakuasi kendaraan, kita berikan fasilitas penginapan juga,” ungkapnya. (Red)

READ  Pemprov Jawa Tengah Antisipasi Adanya Lonjakan Wisatawan Pada Hari Libur
Halaman:
1
2

Komentar telah ditutup.

Terkini Lainnya

Bawaslu Kabupaten Lebak Bungkam Soal Dugaan ASN Masih Menjadi Panwascam

Bawaslu Kabupaten Lebak Bungkam Soal Dugaan ASN Masih Menjadi Panwascam

Uncategorized
Hasil Laporan atau Aduan Masyarakat Tahun 2022, Ombudsman Banten Selamatkan 7,5 Kerugian Masyarakat

Hasil Laporan atau Aduan Masyarakat Tahun 2022, Ombudsman Banten Selamatkan 7,5 Kerugian Masyarakat

Banten
Puluhan Rumah Milik Warga Di Gunung Anten Terendam Banjir

Puluhan Rumah Milik Warga Di Gunung Anten Terendam Banjir

Kabupaten Lebak
Iklan KPU Lebak 2024

Iklan KPU Lebak 2024

Daerah
Ditolak Warga Jakarta, Pasangan Ridwan Kamil- Suswono Dipastikan Kalah

Ditolak Warga Jakarta, Pasangan Ridwan Kamil- Suswono Dipastikan Kalah

Uncategorized
Mahasiswi Program Studi Administrasi Negara Universitas Pamulang (Unpam) Kampus Serang Gelar PKM di Madrasah Matla’ul Ulum

Mahasiswi Program Studi Administrasi Negara Universitas Pamulang (Unpam) Kampus Serang Gelar PKM di Madrasah Matla’ul Ulum

Banten   Nasional   Sosial   Terkini
Nazila Kartika Harumkan UNPAM Serang Lewat Juara Lomba Solo Vocal

Nazila Kartika Harumkan UNPAM Serang Lewat Juara Lomba Solo Vocal

Banten   Nasional   Terkini   Trending
Siapkan Libur Nataru, UPTD PJJ DPUPR Banten Perbaiki Jalan di Mandalawangi

Siapkan Libur Nataru, UPTD PJJ DPUPR Banten Perbaiki Jalan di Mandalawangi

Pandeglang
Sinergi Positif UNPAM Serang dan Kelurahan Banjar Agung Sukses Gelar Program Magang Mahasiswa Prodi Administrasi Negara S-1‎

Sinergi Positif UNPAM Serang dan Kelurahan Banjar Agung Sukses Gelar Program Magang Mahasiswa Prodi Administrasi Negara S-1‎

Banten   Nasional   Terkini
Tim Pengacara Negara Kejati NTB Tinjau Kesiapan Listrik Pulau Lombok, Masyarakat Adat Beri Pujian

Tim Pengacara Negara Kejati NTB Tinjau Kesiapan Listrik Pulau Lombok, Masyarakat Adat Beri Pujian

Uncategorized
Sultan Husain : Saya Butuh tangan orang Sula untuk selamatkan Maluku Utara

Sultan Husain : Saya Butuh tangan orang Sula untuk selamatkan Maluku Utara

Uncategorized
Membangun Jiwa yang Bertanggungjawab dan Visioner Melalui Pemanfaatan Gadget: Pengabdian Kepada Masyarakat Universitas Pamulang (Unpam) Kampus Serang

Membangun Jiwa yang Bertanggungjawab dan Visioner Melalui Pemanfaatan Gadget: Pengabdian Kepada Masyarakat Universitas Pamulang (Unpam) Kampus Serang

Banten   Lebak   Nasional   Sosial   Terkini
Gelar PkM, Mahasiswa Prodi Administrasi Negara Universitas Pamulang (Unpam) Kampus Serang Sosialisasikan Pencegahan Pelecehan Seksual di Lingkungan Sekolah

Gelar PkM, Mahasiswa Prodi Administrasi Negara Universitas Pamulang (Unpam) Kampus Serang Sosialisasikan Pencegahan Pelecehan Seksual di Lingkungan Sekolah

Banten   Lebak   Nasional   Sosial   Terkini   Uncategorized

Kak Seto Beri Penghargaan Kapolres Bogor

Aksi Heroik Anggota Satlantas Polres Lebak Uji Nyali Mandikan ODGJ

Viral Kapolsek Klapanunggal Bersama Dinsos Bogor Datangi Rumah Egi

Toko Adat Baduy Menangis Atas Pengrusakan Gunung Liman

Close Ads X