Pemanggilan Ibu Ira Dewi, PWPB Prihatin, Enggar Buchori S.pd : Kami Minta Polres Kabupaten Serang Tidak Sebelah Pihak

TRANSRAKYAT - Senin, 26 Desember 2022 - 08:38 WIB
Pemanggilan Ibu Ira Dewi, PWPB Prihatin, Enggar Buchori S.pd : Kami Minta Polres Kabupaten Serang Tidak Sebelah Pihak
 - (TRANSRAKYAT)
Penulis
|
Editor

Serang – Perkumpulan Warga Provinsi Banten (PWPB) mengaku prihatin terkait polemik pemanggilan salah satu ahli waris. alm. Ayi Intan Darma yaitu Ibu Ira Dewi Darma oleh Polres Kabupaten Serang, yang diduga kuat dalam surat pemanggilan tersebut salah blok tanah. Menurutnya, hal tersebut harus segera diluruskan dengan secara terbuka kepada publik.

” Menurut kami, hal tersebut harus segera di luruskan dengan secara terbuka. Jangan sampai masyarakat ada yang dirugikan terkait pemanggilan tersebut,” tegas Enggar Buchori S. Pd Ketua PWPB pada awak media, Senin (26/12/2022).

Kata Enggar persoalan perdata tentunya harus dengan secara jeli menelaah dan mencernanya. Karena, sebagai warga negara, ahli waris. alm. Ayi Intan Darma pun tentu memiliki hak yang sama dimata hukum.

” Apalagi saya melihat disini, bahwa keluarga ahli waris alm. Ayi Intan Darma atau ibu Ira Dewi Darma ini memilki bukti bahwa sudah adanya putusan PTUN dan bahkan Mahkamah Agung (MA). Artinya, disini Polisi Satreskrim Polres Kabupaten Serang harus hati hati. Kasihan juga masyarakat pastinya khawatir jika terus menerus di panggil, ini ada apa sebetulnya,” ungkapnya.

Enggar juga mengaku siap turun kejalan bersama rekan-rekan lembaga dan ormas yang lainnya untuk aksi solidaritas baik ke Polda Banten maupun ke Mabes Polri. Sehingga, persoalan tanah tersebut segera terang benarang.

” Kami siap, jika ini menyangkut masyarakat Provinsi Banten dan soal keadilan dan kebenaran, kami siap turun kejalan bersama kawan kawan lainnya,” tandasnya.

Senada, Sahrudin juga mengaku siap bergerak untuk memberikan suppot kepada ibu Ira Dewi sebagai kemanusiaan. Karena, menurut ia, Disini dinilai ada tendensius terhadap Ibu Ira Dewi.

” Kami juga siap bergerak bersama Ibu Ira Dewi Darma. Saya kira, kawan kawan juga pasti sepakat bahwa keadilan harus di tegakan. Kemudian, ini juga tentu bukan soal polemik tanah saja, tapi soal haknya ibu Ira Dewi yang terkesan di tekan oleh beberapa pihak,” katanya. (*Red)

READ  Gamma Akan Gelar Aksi, Sikapi Dugaan Pungli pada Program P3-TGAI dan Melaporkannya ke APH

1 Komentar pada “Pemanggilan Ibu Ira Dewi, PWPB Prihatin, Enggar Buchori S.pd : Kami Minta Polres Kabupaten Serang Tidak Sebelah Pihak”

  1. […] Baca Juga : Pemanggilan Ibu Ira Dewi, PWPB Prihatin, Enggar Buchori S.pd : Kami Minta Polres Kabupaten Serang Ti… […]

Terkini Lainnya

Bawaslu Kabupaten Lebak Bungkam Soal Dugaan ASN Masih Menjadi Panwascam

Bawaslu Kabupaten Lebak Bungkam Soal Dugaan ASN Masih Menjadi Panwascam

Uncategorized
Hasil Laporan atau Aduan Masyarakat Tahun 2022, Ombudsman Banten Selamatkan 7,5 Kerugian Masyarakat

Hasil Laporan atau Aduan Masyarakat Tahun 2022, Ombudsman Banten Selamatkan 7,5 Kerugian Masyarakat

Banten
Puluhan Rumah Milik Warga Di Gunung Anten Terendam Banjir

Puluhan Rumah Milik Warga Di Gunung Anten Terendam Banjir

Kabupaten Lebak
Kondisi Gedung Samsat Rangkasbitung Memprihatinkan, PC PMII Lebak Soroti Dugaan Penyelewengan Anggaran dan Kebocoran Opsen Pajak

Kondisi Gedung Samsat Rangkasbitung Memprihatinkan, PC PMII Lebak Soroti Dugaan Penyelewengan Anggaran dan Kebocoran Opsen Pajak

Kabupaten Lebak
RPM Siap Turun Aksi Prihatin Menyikapi Dugaan Kadis Dindik Lebak Main Judol

RPM Siap Turun Aksi Prihatin Menyikapi Dugaan Kadis Dindik Lebak Main Judol

Kabupaten Lebak
Plat Nomor A 111 PH Dikomentari Bupati, ASP Law Firm Rilis Hasil Investigasi

Plat Nomor A 111 PH Dikomentari Bupati, ASP Law Firm Rilis Hasil Investigasi

Banten   Lebak   Nasional   Terkini
Diduga Memberantas Korupsi Sembari Korupsi, Jampidsus Febrie Adriansyah Dilaporkan ke KPK

Diduga Memberantas Korupsi Sembari Korupsi, Jampidsus Febrie Adriansyah Dilaporkan ke KPK

Uncategorized
Sejumlah Aktivis Lebak Menyayangkan Tanggapan Sekda Lebak Terkait Kegiatan Paskibraka 2024 Hanyalah Pembenaran

Sejumlah Aktivis Lebak Menyayangkan Tanggapan Sekda Lebak Terkait Kegiatan Paskibraka 2024 Hanyalah Pembenaran

Kabupaten Lebak
Program Studi Administrasi Negara UNPAM Serang, Pemkot Serang dan Trash Ranger Banten Berkolaborasi dalam Pengabdian Kepada Masyarakat, Ajak Warga Peduli Lingkungan

Program Studi Administrasi Negara UNPAM Serang, Pemkot Serang dan Trash Ranger Banten Berkolaborasi dalam Pengabdian Kepada Masyarakat, Ajak Warga Peduli Lingkungan

Banten   Kota Serang   Nasional   Pendidikan   Serang   Sosial   Terkini
Dinilai Bobrok Dalam Pelayanan, Rumah Sakit di Kabupaten Lebak di Soal Masyarakat

Dinilai Bobrok Dalam Pelayanan, Rumah Sakit di Kabupaten Lebak di Soal Masyarakat

Daerah   Lebak   Nasional   Sosial   Terkini
Walikota Sukabumi Dukung Program Retret Presiden Prabowo di Magelang

Walikota Sukabumi Dukung Program Retret Presiden Prabowo di Magelang

Uncategorized
Laksanakan PkM, Mahasiswa Program Studi Administrasi Negara Universitas Pamulang (Unpam) Kampus Serang Sosialisasikan Kunci Sukses Dalam Berorganisasi

Laksanakan PkM, Mahasiswa Program Studi Administrasi Negara Universitas Pamulang (Unpam) Kampus Serang Sosialisasikan Kunci Sukses Dalam Berorganisasi

Banten   Nasional   Pendidikan   Serang   Sosial   Terkini
Wujudkan Mimpi, Satgas TMMD Ke-123 Kodim 0603 Lebak Membuat Sumur Bor Warga

Wujudkan Mimpi, Satgas TMMD Ke-123 Kodim 0603 Lebak Membuat Sumur Bor Warga

Uncategorized

Kak Seto Beri Penghargaan Kapolres Bogor

Aksi Heroik Anggota Satlantas Polres Lebak Uji Nyali Mandikan ODGJ

Viral Kapolsek Klapanunggal Bersama Dinsos Bogor Datangi Rumah Egi

Toko Adat Baduy Menangis Atas Pengrusakan Gunung Liman

Close Ads X