Top, Cak Imin Ajak Influencer Tour Wali Songo

TRANSRAKYAT - Senin, 11 September 2023 - 23:31 WIB
Top, Cak Imin Ajak Influencer Tour Wali Songo
 - (TRANSRAKYAT)
Penulis
|
Editor

Transrakyat.com Jakarta – Keseruan perjalanan Ziarah Wali Songo bertajuk “Tour de Walisongo” yang digagas Muhaimin Iskandar atau Cak Imin mengundang berbagai macam reaksi di masyarakat.

Salah satunya adalah momen keseruan Cak Imin bersama dengan sejumlah influencer TikTok, seperti Prabowo Mondardo, atau yang lebih dikenal dengan nama Bowo Alpenliebe, Hey Riri, Widhe, Saddam, dan lainnya.

Ternyata, sosok dibalik terlibatnya banyak tiktokers di acara Tour de Walisongo adalah Camellia Panduwinata atau yang lebih dikenal dengan Teh Camel.

Dalam wawancaranya, Teh Camel mengaku tujuan mengajak para influencer adalah mengajak generasi muda untuk lebih menjiwai spirit Walisongo, terutama dalam nilai toleransi dan persatuan.

“Jadi di kegiatan kali ini juga aku ngajak temen – temen influencer, tiktokers ya, untuk bergabung dalam perjalanan napak tilas ini. Ada beberapa influencer yang aku ajak gabung, dan Alhamdulillah jadwalnya juga cocok. Diantaranya ada Prabowo Mondardo, Hey Riri, Widhe, Saddam, Rizki, Thania, Zahra, dan Santachi,” jelas Teh Camel.

Teh Camel juga menyampaikan akan terus mengajak lebih banyak anak muda untuk terlibat dalam kegiatan yang bisa menumbuhkan jiwa nasionalisme dan memantik semangat kebangsaan.

“Tujuan mengajak tiktokers ini karena mereka kan publik figur, dilihat dan ditiru, terutama generasi muda ya. Jadi harapannya, anak muda bisa melakukan hal positif dan bermanfaat. Yang pasti bisa menumbuhkan jiwa nasionalisme dan memantik semangat kebangsaan,” pungkas Teh Camel.

READ  Akademisi Lintas Perguruan Tinggi Temui Prabowo Subianto, Dorong Ridwan Kamil Sebagai Cawapres

Komentar telah ditutup.

Terkini Lainnya

Bawaslu Kabupaten Lebak Bungkam Soal Dugaan ASN Masih Menjadi Panwascam

Bawaslu Kabupaten Lebak Bungkam Soal Dugaan ASN Masih Menjadi Panwascam

Uncategorized
Hasil Laporan atau Aduan Masyarakat Tahun 2022, Ombudsman Banten Selamatkan 7,5 Kerugian Masyarakat

Hasil Laporan atau Aduan Masyarakat Tahun 2022, Ombudsman Banten Selamatkan 7,5 Kerugian Masyarakat

Banten
Puluhan Rumah Milik Warga Di Gunung Anten Terendam Banjir

Puluhan Rumah Milik Warga Di Gunung Anten Terendam Banjir

Kabupaten Lebak
Kondisi Gedung Samsat Rangkasbitung Memprihatinkan, PC PMII Lebak Soroti Dugaan Penyelewengan Anggaran dan Kebocoran Opsen Pajak

Kondisi Gedung Samsat Rangkasbitung Memprihatinkan, PC PMII Lebak Soroti Dugaan Penyelewengan Anggaran dan Kebocoran Opsen Pajak

Kabupaten Lebak
RPM Siap Turun Aksi Prihatin Menyikapi Dugaan Kadis Dindik Lebak Main Judol

RPM Siap Turun Aksi Prihatin Menyikapi Dugaan Kadis Dindik Lebak Main Judol

Kabupaten Lebak
Plat Nomor A 111 PH Dikomentari Bupati, ASP Law Firm Rilis Hasil Investigasi

Plat Nomor A 111 PH Dikomentari Bupati, ASP Law Firm Rilis Hasil Investigasi

Banten   Lebak   Nasional   Terkini
Diduga Memberantas Korupsi Sembari Korupsi, Jampidsus Febrie Adriansyah Dilaporkan ke KPK

Diduga Memberantas Korupsi Sembari Korupsi, Jampidsus Febrie Adriansyah Dilaporkan ke KPK

Uncategorized
Sejumlah Aktivis Lebak Menyayangkan Tanggapan Sekda Lebak Terkait Kegiatan Paskibraka 2024 Hanyalah Pembenaran

Sejumlah Aktivis Lebak Menyayangkan Tanggapan Sekda Lebak Terkait Kegiatan Paskibraka 2024 Hanyalah Pembenaran

Kabupaten Lebak
Program Studi Administrasi Negara UNPAM Serang, Pemkot Serang dan Trash Ranger Banten Berkolaborasi dalam Pengabdian Kepada Masyarakat, Ajak Warga Peduli Lingkungan

Program Studi Administrasi Negara UNPAM Serang, Pemkot Serang dan Trash Ranger Banten Berkolaborasi dalam Pengabdian Kepada Masyarakat, Ajak Warga Peduli Lingkungan

Banten   Kota Serang   Nasional   Pendidikan   Serang   Sosial   Terkini
Dinilai Bobrok Dalam Pelayanan, Rumah Sakit di Kabupaten Lebak di Soal Masyarakat

Dinilai Bobrok Dalam Pelayanan, Rumah Sakit di Kabupaten Lebak di Soal Masyarakat

Daerah   Lebak   Nasional   Sosial   Terkini
Walikota Sukabumi Dukung Program Retret Presiden Prabowo di Magelang

Walikota Sukabumi Dukung Program Retret Presiden Prabowo di Magelang

Uncategorized
Laksanakan PkM, Mahasiswa Program Studi Administrasi Negara Universitas Pamulang (Unpam) Kampus Serang Sosialisasikan Kunci Sukses Dalam Berorganisasi

Laksanakan PkM, Mahasiswa Program Studi Administrasi Negara Universitas Pamulang (Unpam) Kampus Serang Sosialisasikan Kunci Sukses Dalam Berorganisasi

Banten   Nasional   Pendidikan   Serang   Sosial   Terkini
Wujudkan Mimpi, Satgas TMMD Ke-123 Kodim 0603 Lebak Membuat Sumur Bor Warga

Wujudkan Mimpi, Satgas TMMD Ke-123 Kodim 0603 Lebak Membuat Sumur Bor Warga

Uncategorized

Kak Seto Beri Penghargaan Kapolres Bogor

Aksi Heroik Anggota Satlantas Polres Lebak Uji Nyali Mandikan ODGJ

Viral Kapolsek Klapanunggal Bersama Dinsos Bogor Datangi Rumah Egi

Toko Adat Baduy Menangis Atas Pengrusakan Gunung Liman

Close Ads X