Lakukan Edukasi Disiplin Protokol Kesehatan Ganjar Telusuri Gang Sempit di Perkampungan

TRANSRAKYAT - Jumat, 25 Juni 2021 - 13:03 WIB
Lakukan Edukasi Disiplin Protokol Kesehatan Ganjar Telusuri Gang Sempit di Perkampungan
Lakukan Edukasi Disiplin Protokol Kesehatan Ganjar Telusuri Gang Sempit di Perkampungan - (TRANSRAKYAT)
Penulis
|
Editor

TransRakyat.com Semarang – Matahari belum muncul dari peraduan, saat Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo keluar dari rumah dinasnya, Puri Gedeh Kota Semarang, Jumat (25/6/2021). Memakai seragam gowes, Ganjar berjalan menuju halaman dan bertemu dengan beberapa rekan gowesnya.

Melakukan pemanasan sebentar, Ganjar langsung memancal pedal sepedanya berkeliling Kota Semarang. Ditemani beberapa rekan gowesnya, Ganjar masuk ke pasar-pasar dan menyusuri gang-gang sempit di perkampungan. Tujuannya satu, melakukan edukasi tentang disiplin protokol kesehatan.

Membawa speaker portabel, Ganjar selalu mengingatkan warganya untuk memakai masker. Saat ada kerumunan orang yang tak pakai masker, ia berhenti untuk mengingatkan. Gang-gang sempit yang hanya cukup dilewati sepeda ia jelajahi. Meski kadangkala, ia harus memutar karena jalan di depannya buntu atau digunakan untuk warga memasak nasi.

“Ayo bapak ibu, pakai maskernya. Hati-hati, sekarang Covidnya semakin ganas. Rumah sakit sudah penuh semua. Yang beli, yang jualan semua wajib pakai masker,” kata Ganjar selalu mengingatkan.

Baca Juga : Musisi EAP Als ANJ Jalani Proses Rehabilitasi di RSKO Selama 3 Bulan

Ajudannya yang mendampingi sepedaan juga membawa tas berisi masker. Setelah Ganjar mengingatkan, ajudan langsung membagi-bagikan masker pada warga yang ditegur Ganjar itu.

“Dipakai terus ya. Besok saya lewat sini lagi, kalau tidak dipakai awas ya,” ingat Ganjar.

READ  Jabat Kapolsek Kalideres, Akp Syafri Wasdar Kunjungi Tokoh Agama
Halaman:
1
2
3

1 Komentar pada “Lakukan Edukasi Disiplin Protokol Kesehatan Ganjar Telusuri Gang Sempit di Perkampungan”

  1. […] Baca Juga : Lakukan Edukasi Disiplin Protokol Kesehatan Ganjar Telusuri Gang Sempit di Perkampungan […]

Tinggalkan Komentar

Terkini Lainnya

Bawaslu Kabupaten Lebak Bungkam Soal Dugaan ASN Masih Menjadi Panwascam

Bawaslu Kabupaten Lebak Bungkam Soal Dugaan ASN Masih Menjadi Panwascam

Uncategorized
Hasil Laporan atau Aduan Masyarakat Tahun 2022, Ombudsman Banten Selamatkan 7,5 Kerugian Masyarakat

Hasil Laporan atau Aduan Masyarakat Tahun 2022, Ombudsman Banten Selamatkan 7,5 Kerugian Masyarakat

Banten
Puluhan Rumah Milik Warga Di Gunung Anten Terendam Banjir

Puluhan Rumah Milik Warga Di Gunung Anten Terendam Banjir

Kabupaten Lebak
Kondisi Gedung Samsat Rangkasbitung Memprihatinkan, PC PMII Lebak Soroti Dugaan Penyelewengan Anggaran dan Kebocoran Opsen Pajak

Kondisi Gedung Samsat Rangkasbitung Memprihatinkan, PC PMII Lebak Soroti Dugaan Penyelewengan Anggaran dan Kebocoran Opsen Pajak

Kabupaten Lebak
RPM Siap Turun Aksi Prihatin Menyikapi Dugaan Kadis Dindik Lebak Main Judol

RPM Siap Turun Aksi Prihatin Menyikapi Dugaan Kadis Dindik Lebak Main Judol

Kabupaten Lebak
Plat Nomor A 111 PH Dikomentari Bupati, ASP Law Firm Rilis Hasil Investigasi

Plat Nomor A 111 PH Dikomentari Bupati, ASP Law Firm Rilis Hasil Investigasi

Banten   Lebak   Nasional   Terkini
Diduga Memberantas Korupsi Sembari Korupsi, Jampidsus Febrie Adriansyah Dilaporkan ke KPK

Diduga Memberantas Korupsi Sembari Korupsi, Jampidsus Febrie Adriansyah Dilaporkan ke KPK

Uncategorized
Sejumlah Aktivis Lebak Menyayangkan Tanggapan Sekda Lebak Terkait Kegiatan Paskibraka 2024 Hanyalah Pembenaran

Sejumlah Aktivis Lebak Menyayangkan Tanggapan Sekda Lebak Terkait Kegiatan Paskibraka 2024 Hanyalah Pembenaran

Kabupaten Lebak
Program Studi Administrasi Negara UNPAM Serang, Pemkot Serang dan Trash Ranger Banten Berkolaborasi dalam Pengabdian Kepada Masyarakat, Ajak Warga Peduli Lingkungan

Program Studi Administrasi Negara UNPAM Serang, Pemkot Serang dan Trash Ranger Banten Berkolaborasi dalam Pengabdian Kepada Masyarakat, Ajak Warga Peduli Lingkungan

Banten   Kota Serang   Nasional   Pendidikan   Serang   Sosial   Terkini
Dinilai Bobrok Dalam Pelayanan, Rumah Sakit di Kabupaten Lebak di Soal Masyarakat

Dinilai Bobrok Dalam Pelayanan, Rumah Sakit di Kabupaten Lebak di Soal Masyarakat

Daerah   Lebak   Nasional   Sosial   Terkini
Walikota Sukabumi Dukung Program Retret Presiden Prabowo di Magelang

Walikota Sukabumi Dukung Program Retret Presiden Prabowo di Magelang

Uncategorized
Laksanakan PkM, Mahasiswa Program Studi Administrasi Negara Universitas Pamulang (Unpam) Kampus Serang Sosialisasikan Kunci Sukses Dalam Berorganisasi

Laksanakan PkM, Mahasiswa Program Studi Administrasi Negara Universitas Pamulang (Unpam) Kampus Serang Sosialisasikan Kunci Sukses Dalam Berorganisasi

Banten   Nasional   Pendidikan   Serang   Sosial   Terkini
Wujudkan Mimpi, Satgas TMMD Ke-123 Kodim 0603 Lebak Membuat Sumur Bor Warga

Wujudkan Mimpi, Satgas TMMD Ke-123 Kodim 0603 Lebak Membuat Sumur Bor Warga

Uncategorized

Kak Seto Beri Penghargaan Kapolres Bogor

Aksi Heroik Anggota Satlantas Polres Lebak Uji Nyali Mandikan ODGJ

Viral Kapolsek Klapanunggal Bersama Dinsos Bogor Datangi Rumah Egi

Toko Adat Baduy Menangis Atas Pengrusakan Gunung Liman

Close Ads X