Danrem 064/MY Ikuti Upacara HUT Ke-76 TNI Virtual Di Pendopo Gubernur Banten

TRANSRAKYAT - Rabu, 6 Oktober 2021 - 01:05 WIB
Danrem 064/MY Ikuti Upacara HUT Ke-76 TNI Virtual Di Pendopo Gubernur Banten
Danrem 064/MY Ikuti Upacara HUT Ke-76 TNI Virtual Di Pendopo Gubernur Banten - (TRANSRAKYAT)
Penulis
|
Editor

TransRakyat.com Serang – Tentara Nasional Indonesia (TNI) memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-76 hari ini, Upacara peringatan kali ini harus digelar secara virtual sebagai upaya pencegahan pandemi virus corona (Covid-19), Upacara Hari Ulang Tahun TNI ke-76 untuk wilayah Provinsi Banten di laksanakan di halaman Pendopo KP3B, Selesa, (05/10/2021).

Danrem 064/MY Ikuti Upacara HUT Ke-76 TNI Virtual Di Pendopo Gubernur Banten

Danrem 064/MY Ikuti Upacara HUT Ke-76 TNI Virtual Di Pendopo Gubernur Banten

Komandan Korem 064/MY Brigjen TNI Brigjen TNI Yunianto, didampingi Gubernur Banten Dr. H. Wahidin Halim, Kapolda Banten Irjen Pol Rudy Heriyanto , Kabinda Banten, Ketua DPRD Provinsi Banten, Kajati Banten, Kepala Pengadilan Tinggi Banten, Kasrem 064/MY, Danlanal Banten, Dandenlanud Gorda Banten, Dangrup 1 Kopasus, Ketua LVRI Banten.

Usai mengikuti upacara HUT TNI Ke 76 tahun 2021, Danrem 064/MY mengatakan selama 76 Tahun Pengabdiannya, TNI telah memberikan Darma Baktinya kepada Masyarakat, Bangsa dan Negara.

Baca Juga : Kabid Humas Polda Banten Ajak Massa Unjuk Rasa Taati Prokes Saat Penyampaian Aspirasi

“Tumbuh besar dan berkembangnya TNI hingga mencapai usia yang Ke-76 tahun Ini tentu tidak terlepas dari peran serta dan kontribusi seluruh masyarakat yang telah ikut memiliki dan membesarkan TNI hingga mencapai kondisi seperti sekarang ini,“ ujar Danrem.

Memberikan yang terbaik kepada masyarakat, Agar semakin maju, aman dan sejahtera. Dukungan, kerjasama dan sinergitas yang selama ini telah terjalin, Mari terus kita tingkatkan. Apa yang terbaik untuk masyarakat Banten, Itulah yang terbaik Untuk TNI, hal Ini selaras dengan tema peringatan HUT TNI tahun Ini, yakni : ” Bersatu, Berjuang, Kita Pasti Menang”

Baca Juga : Masifkan Program Pembinaan, Lapas Rangkasbitung Kembali Gelar Sidang TPP

“Saya Menyampaikan terimakasih dan penghargaan kepada Gubernur Provinsi Banten serta unsur Forkopimda atas kerja sama dan dukungan yang diberikan kepada TNI khusnya Korem 064/MY sehingga dapat melaksanakan tugasnya dengan baik dan berhasil. Saya berharap dukungan dan kerja sama Ini dapat terus dipertahankan, bahkan lebih ditingkatkan di masa-masa yang akan datang,“ tegas Danrem 064/MY.

READ  ASN Gadungan Tipu Notaris, Ditreskrimum Polda Banten Limpahkan Berkas Perkara ke JPU

Upacara peringatam HUT TNI yang Ke 76 tahun 2021, juga di ikuti Para Kasi/Pasi Korem 064/MY, Dandim Jajaran Korem 064/MY,, Ka Balak Jajaran Korem 064/MY, Prajurit dan PNS Korem 064/MY secara virtual. (Red)

Berita Terkait : https://www.beritajuang.com/19782/polsek-cibaliung-polres-pandeglang-gelar-gaktiblin

1 Komentar pada “Danrem 064/MY Ikuti Upacara HUT Ke-76 TNI Virtual Di Pendopo Gubernur Banten”

  1. […] Baca Juga : Danrem 064/MY Ikuti Upacara HUT Ke-76 TNI Virtual Di Pendopo Gubernur Banten […]

Tinggalkan Komentar

Terkini Lainnya

Bawaslu Kabupaten Lebak Bungkam Soal Dugaan ASN Masih Menjadi Panwascam

Bawaslu Kabupaten Lebak Bungkam Soal Dugaan ASN Masih Menjadi Panwascam

Uncategorized
Hasil Laporan atau Aduan Masyarakat Tahun 2022, Ombudsman Banten Selamatkan 7,5 Kerugian Masyarakat

Hasil Laporan atau Aduan Masyarakat Tahun 2022, Ombudsman Banten Selamatkan 7,5 Kerugian Masyarakat

Banten
Puluhan Rumah Milik Warga Di Gunung Anten Terendam Banjir

Puluhan Rumah Milik Warga Di Gunung Anten Terendam Banjir

Kabupaten Lebak
Jelang Pilkada, Ratusan Warga Tuntut Netralitas ASN, APH, TNI, Polri

Jelang Pilkada, Ratusan Warga Tuntut Netralitas ASN, APH, TNI, Polri

Banten
Dana Nasabah Hilang, Bank Muamalat Digeruduk Warga

Dana Nasabah Hilang, Bank Muamalat Digeruduk Warga

Berita
Ratusan Massa Aksi Tolak dr. Juwita Wulandari Jadi Ketua DPRD Lebak

Ratusan Massa Aksi Tolak dr. Juwita Wulandari Jadi Ketua DPRD Lebak

Banten   Lebak   Nasional   Terkini   Trending   Uncategorized
Inilah dr Juwita Wulandari, Anak Ribka Ciptaning yang Akan Memimpin DPRD Lebak

Inilah dr Juwita Wulandari, Anak Ribka Ciptaning yang Akan Memimpin DPRD Lebak

Banten   Lebak   Nasional   Terkini   Trending
Sejumlah NGO Geruduk Kantor DPC PDIP Lebak, Pertanyakan Posisi Ketua DPRD Lebak

Sejumlah NGO Geruduk Kantor DPC PDIP Lebak, Pertanyakan Posisi Ketua DPRD Lebak

Banten   Lebak   Nasional   Terkini   Trending
Bedah Buku Dugaan Pemotongan Honorarium Hakim Agung Dalam Penanganan Perkara Sebesar Rp 97 Miliar

Bedah Buku Dugaan Pemotongan Honorarium Hakim Agung Dalam Penanganan Perkara Sebesar Rp 97 Miliar

Uncategorized
Buya Karis Bicara Kriteria Ketua DPRD Lebak, Ini Sarannya untuk PDIP

Buya Karis Bicara Kriteria Ketua DPRD Lebak, Ini Sarannya untuk PDIP

Banten   Lebak   Nasional   Terkini   Trending
Junaedi Ibnu Jarta Legowo Ketua DPRD Diserahkan Pada dr Juwita Wulandari

Junaedi Ibnu Jarta Legowo Ketua DPRD Diserahkan Pada dr Juwita Wulandari

Banten   Lebak   Nasional   Terkini   Trending
PENGUMUMAN VISI DAN MISI PASANGAN CALON BUPATI DAN WAKIL BUPATI PANDEGLANG PEMILIHAN SERENTAK TAHUN 2024

PENGUMUMAN VISI DAN MISI PASANGAN CALON BUPATI DAN WAKIL BUPATI PANDEGLANG PEMILIHAN SERENTAK TAHUN 2024

Pandeglang
Fraksi Dprd Lebak Tolak Anak Ribka Tjiptaning

Fraksi Dprd Lebak Tolak Anak Ribka Tjiptaning

Banten   Lebak   Nasional   Terkini   Trending

Kak Seto Beri Penghargaan Kapolres Bogor

Aksi Heroik Anggota Satlantas Polres Lebak Uji Nyali Mandikan ODGJ

Viral Kapolsek Klapanunggal Bersama Dinsos Bogor Datangi Rumah Egi

Toko Adat Baduy Menangis Atas Pengrusakan Gunung Liman

Close Ads X