Tambang Batu Bara di Panggarangan Digaris Police Line

TRANSRAKYAT - Jumat, 5 November 2021 - 16:35 WIB
Tambang Batu Bara di Panggarangan Digaris Police Line
 - (TRANSRAKYAT)
Penulis
|
Editor

LEBAK – Kepolisian Resort Lebak melalui Polsek Panggarangan melakukan penertiban tambang batu bara ilegal di bahu jalan, tepatnya di Kampung Srimanik, Desa Cimandiri, Kecamatan Panggarangan, Kabupaten Lebak, Jum’at, (5/11/2021).

Pemasangan garis Police Line di lokasi tambang batu bara tersebut, lantaran adanya aduan masyarakat yang mengaku khawatir adanya tambang batu bara berdampak pada terjadinya longsor karena saat ini mulai memasuki musim hujan.

Pantauan Transrakyat.com, penertiban dan pemasangan garis Police Line itu melibatkan dari berbagai unsur muspika yakni, Kanit Reskrim Polsek Panggarangan Abdul Goniman, Kanit Intel Polsek Panggarangan Sahrijal,
H.agus Kasat Pol PP Kecamatan Panggarangan dan Suhenda Babinsa Koramil 0314 Panggarangan.

Penertiban tersebut mengacu kepada peraturan pemerintah, selain itu merusak alam dan menimbulkan bencana, keberadaan dan aktivitas gurandil melanggar UU No 4 tahun 2009 tentang pertambangan mineral dan batu bara (minerba).

Dikatakan Kasatpol PP Kecamatan Panggarangan H. Agus pihaknya bersama tim Muspika sudah menutup dan memberi garis Police line, selain diduga ilegal, ditambah saat ini cuaca yang sangat exatrim.

“Sungguh berani – berani warga Srimanik Desa Cimandiri membuat lubang batu bara di cuaca yang extrim dan berlokasi di bahu jalan. Tentu itu berdampak sangat merugikan masyarakat apa lagi di musim penghujan ini, sehingga pada hari jum’at tadi sekitar pukul 10, tim dari Muspika Kecamatan Panggarangan menutup total kegiatan tersebut,” papar Agus.

Di tempat terpisah, Kapolsek Panggarangan AKP Wawan Suhawan membenarkan pemasangan garis Police Line dilokasi lobang batu bara tersebut.

“Betul kita sudah memasang garis Police Line, karna sudah membuat resah warga dan membahayakan, apalagi cuaca sudah memasuki musim penghujan “pungkasnya.

 

 

(*RM/ Red)

READ  Kurang dari 24 Jam, Sat Reskrim Polres Lebak Bekuk Pelaku Begal Mahasiswa

1 Komentar pada “Tambang Batu Bara di Panggarangan Digaris Police Line”

  1. […] Baca Juga : Tambang Batu Bara di Panggarangan Digaris Police Line […]

Tinggalkan Komentar

Terkini Lainnya

Bawaslu Kabupaten Lebak Bungkam Soal Dugaan ASN Masih Menjadi Panwascam

Bawaslu Kabupaten Lebak Bungkam Soal Dugaan ASN Masih Menjadi Panwascam

Uncategorized
Hasil Laporan atau Aduan Masyarakat Tahun 2022, Ombudsman Banten Selamatkan 7,5 Kerugian Masyarakat

Hasil Laporan atau Aduan Masyarakat Tahun 2022, Ombudsman Banten Selamatkan 7,5 Kerugian Masyarakat

Banten
Puluhan Rumah Milik Warga Di Gunung Anten Terendam Banjir

Puluhan Rumah Milik Warga Di Gunung Anten Terendam Banjir

Kabupaten Lebak
Diduga Memberantas Korupsi Sembari Korupsi, Jampidsus Febrie Adriansyah Dilaporkan ke KPK

Diduga Memberantas Korupsi Sembari Korupsi, Jampidsus Febrie Adriansyah Dilaporkan ke KPK

Uncategorized
Sejumlah Aktivis Lebak Menyayangkan Tanggapan Sekda Lebak Terkait Kegiatan Paskibraka 2024 Hanyalah Pembenaran

Sejumlah Aktivis Lebak Menyayangkan Tanggapan Sekda Lebak Terkait Kegiatan Paskibraka 2024 Hanyalah Pembenaran

Kabupaten Lebak
PMII Lebak Pelototi UPTD Samsat Rangkasbitung, Dugaan Pungli Hingga Anggaran Perawatan Gedung “DIKECAM”

PMII Lebak Pelototi UPTD Samsat Rangkasbitung, Dugaan Pungli Hingga Anggaran Perawatan Gedung “DIKECAM”

Kabupaten Lebak
Program Studi Administrasi Negara UNPAM Serang, Pemkot Serang dan Trash Ranger Banten Berkolaborasi dalam Pengabdian Kepada Masyarakat, Ajak Warga Peduli Lingkungan

Program Studi Administrasi Negara UNPAM Serang, Pemkot Serang dan Trash Ranger Banten Berkolaborasi dalam Pengabdian Kepada Masyarakat, Ajak Warga Peduli Lingkungan

Banten   Kota Serang   Nasional   Pendidikan   Serang   Sosial   Terkini
Dinilai Bobrok Dalam Pelayanan, Rumah Sakit di Kabupaten Lebak di Soal Masyarakat

Dinilai Bobrok Dalam Pelayanan, Rumah Sakit di Kabupaten Lebak di Soal Masyarakat

Daerah   Lebak   Nasional   Sosial   Terkini
Walikota Sukabumi Dukung Program Retret Presiden Prabowo di Magelang

Walikota Sukabumi Dukung Program Retret Presiden Prabowo di Magelang

Uncategorized
Laksanakan PkM, Mahasiswa Program Studi Administrasi Negara Universitas Pamulang (Unpam) Kampus Serang Sosialisasikan Kunci Sukses Dalam Berorganisasi

Laksanakan PkM, Mahasiswa Program Studi Administrasi Negara Universitas Pamulang (Unpam) Kampus Serang Sosialisasikan Kunci Sukses Dalam Berorganisasi

Banten   Nasional   Pendidikan   Serang   Sosial   Terkini
Wujudkan Mimpi, Satgas TMMD Ke-123 Kodim 0603 Lebak Membuat Sumur Bor Warga

Wujudkan Mimpi, Satgas TMMD Ke-123 Kodim 0603 Lebak Membuat Sumur Bor Warga

Uncategorized
Penyebab KPK Harus Periksa Said Abdulah

Penyebab KPK Harus Periksa Said Abdulah

Uncategorized
Kejari Kota Bandung Lacak Aset dan Pulihkan Kerugian Negara dalam Kasus Korupsi

Kejari Kota Bandung Lacak Aset dan Pulihkan Kerugian Negara dalam Kasus Korupsi

Daerah

Kak Seto Beri Penghargaan Kapolres Bogor

Aksi Heroik Anggota Satlantas Polres Lebak Uji Nyali Mandikan ODGJ

Viral Kapolsek Klapanunggal Bersama Dinsos Bogor Datangi Rumah Egi

Toko Adat Baduy Menangis Atas Pengrusakan Gunung Liman

Close Ads X