Jelang Nataru, Polsek Panggarangan Polres Lebak Siagakan Personel Gabungan

TRANSRAKYAT - Selasa, 28 Desember 2021 - 16:29 WIB
Jelang Nataru, Polsek Panggarangan Polres Lebak Siagakan Personel Gabungan
 - (TRANSRAKYAT)
Penulis
|
Editor

TRANSRAKYAT.COM, LEBAK – Dalam rangka menjelang perayaan Natal 2021 dan pergantian tahun baru 2022 (Nataru),polsek Malingping Polres Lebak gelar operasi Kepolisian kewilayahan dengan membuka pos pam dengan menģikuti anjurarn kapolres lebak dengan sandi operasi lilin, Selasa (28/12/202).

Operasi Lilin ini dilaksanakan selama 10 hari, terhitung dari tanggal 24 Desember 2021 hingga nanti tanggal 2 Januari 2022.

Di wilayah hukum Polsek panggarangan dan cihara,pos pam nataru didirikan di jalan raya bayah-malingping tepatnya di Wisata Pantai pasir putih desa ciparhu Kecamatan cihara Kabupaten lebak-Banten,Pos Pam diduduki personel Polsek panggarangan,Koramil 0314/PGR, di bantu Sat Pol PP Kecamatan cihara dan.

Kapolres Lebak AKBP Teddy Rayendra,S.I.K.,M.I.K melalui Kapolsek panggarangan Akp Wawan Suhawan mengatakan,dengan melakukan kegiatan pengendalian mobilitas masyarakat ini,kami akan membuat kondusifitas lalulintas dan yang akan berwisata dalam melakukan kegiatan liburan tahun baru.

“Pengamanan Nataru kali ini tidak ada penyekatan,namun di wilayah Kecamatan panggarangan cihara pospam yang bertujuan untuk mengamankan kegiatan Nataru dan membatasi wisatawan masuk kawasan Wisata Pantai pasir putih dan kalapa warna”papar Kapolsek panggarangan.

Kapolsek menambahkan,wilayah ini khususnya di dua kecamatan yaiut panggarangan cihara saat ini tidak ada tempat ibadah berupa Gereja. Namun demikian kami dengan tiem anggota bersama personil yang di bantu dari dua kecamatam akan menggencarkan patroli gabungan guna mencegah potensi gangguan Kamtibmas.

“Kami selalu menghimbau dan meminta kesadaran masyarakat untuk menahan diri dari perayaan malam pergantian tahun dengan uforia,alangkah baiknya tetap di rumah bersama keluarga,dan meningkatkan ibadah dan berdoa agar pandemi Covid-19 segera bebas”pintanya.

Di tambahkan kanit intel polsek panggarangan Birpka Sahrizal”kami meminta dan mewanti-wanti semua pihak tetap waspada dan selalu bisa menjaga kondisifitas keamana dan keselamatan diri dari segala hal yang tidak di inginkan dan berharap agar selalu aman dan kondusif dengan adanya pos pam ini dan jangan lupa menerapkan protokol kesehatan meskipun sudah menerima vaksinasi. Karena varian omicron telah masuk ke Indonesia.

READ  Polsek Panggarangan Bersama PKM Panggarangan dan Cihara Giat Vaksinasi di Desa Situregen

“Harapan kami terutama di wilayah hukum polsek panggarangan dan cihara tidak terjadi klaster baru penyebaran Covid-19 pada perayaan Natal dan tahun baru.” pungkasnya.

 

 

(*RM/RED)

Tinggalkan Komentar

Terkini Lainnya

Bawaslu Kabupaten Lebak Bungkam Soal Dugaan ASN Masih Menjadi Panwascam

Bawaslu Kabupaten Lebak Bungkam Soal Dugaan ASN Masih Menjadi Panwascam

Uncategorized
Hasil Laporan atau Aduan Masyarakat Tahun 2022, Ombudsman Banten Selamatkan 7,5 Kerugian Masyarakat

Hasil Laporan atau Aduan Masyarakat Tahun 2022, Ombudsman Banten Selamatkan 7,5 Kerugian Masyarakat

Banten
Puluhan Rumah Milik Warga Di Gunung Anten Terendam Banjir

Puluhan Rumah Milik Warga Di Gunung Anten Terendam Banjir

Kabupaten Lebak
Diduga Memberantas Korupsi Sembari Korupsi, Jampidsus Febrie Adriansyah Dilaporkan ke KPK

Diduga Memberantas Korupsi Sembari Korupsi, Jampidsus Febrie Adriansyah Dilaporkan ke KPK

Uncategorized
Sejumlah Aktivis Lebak Menyayangkan Tanggapan Sekda Lebak Terkait Kegiatan Paskibraka 2024 Hanyalah Pembenaran

Sejumlah Aktivis Lebak Menyayangkan Tanggapan Sekda Lebak Terkait Kegiatan Paskibraka 2024 Hanyalah Pembenaran

Kabupaten Lebak
PMII Lebak Pelototi UPTD Samsat Rangkasbitung, Dugaan Pungli Hingga Anggaran Perawatan Gedung “DIKECAM”

PMII Lebak Pelototi UPTD Samsat Rangkasbitung, Dugaan Pungli Hingga Anggaran Perawatan Gedung “DIKECAM”

Kabupaten Lebak
Program Studi Administrasi Negara UNPAM Serang, Pemkot Serang dan Trash Ranger Banten Berkolaborasi dalam Pengabdian Kepada Masyarakat, Ajak Warga Peduli Lingkungan

Program Studi Administrasi Negara UNPAM Serang, Pemkot Serang dan Trash Ranger Banten Berkolaborasi dalam Pengabdian Kepada Masyarakat, Ajak Warga Peduli Lingkungan

Banten   Kota Serang   Nasional   Pendidikan   Serang   Sosial   Terkini
Dinilai Bobrok Dalam Pelayanan, Rumah Sakit di Kabupaten Lebak di Soal Masyarakat

Dinilai Bobrok Dalam Pelayanan, Rumah Sakit di Kabupaten Lebak di Soal Masyarakat

Daerah   Lebak   Nasional   Sosial   Terkini
Walikota Sukabumi Dukung Program Retret Presiden Prabowo di Magelang

Walikota Sukabumi Dukung Program Retret Presiden Prabowo di Magelang

Uncategorized
Laksanakan PkM, Mahasiswa Program Studi Administrasi Negara Universitas Pamulang (Unpam) Kampus Serang Sosialisasikan Kunci Sukses Dalam Berorganisasi

Laksanakan PkM, Mahasiswa Program Studi Administrasi Negara Universitas Pamulang (Unpam) Kampus Serang Sosialisasikan Kunci Sukses Dalam Berorganisasi

Banten   Nasional   Pendidikan   Serang   Sosial   Terkini
Wujudkan Mimpi, Satgas TMMD Ke-123 Kodim 0603 Lebak Membuat Sumur Bor Warga

Wujudkan Mimpi, Satgas TMMD Ke-123 Kodim 0603 Lebak Membuat Sumur Bor Warga

Uncategorized
Penyebab KPK Harus Periksa Said Abdulah

Penyebab KPK Harus Periksa Said Abdulah

Uncategorized
Kejari Kota Bandung Lacak Aset dan Pulihkan Kerugian Negara dalam Kasus Korupsi

Kejari Kota Bandung Lacak Aset dan Pulihkan Kerugian Negara dalam Kasus Korupsi

Daerah

Kak Seto Beri Penghargaan Kapolres Bogor

Aksi Heroik Anggota Satlantas Polres Lebak Uji Nyali Mandikan ODGJ

Viral Kapolsek Klapanunggal Bersama Dinsos Bogor Datangi Rumah Egi

Toko Adat Baduy Menangis Atas Pengrusakan Gunung Liman

Close Ads X