Jabat Kapolsek Kalideres, Akp Syafri Wasdar Kunjungi Tokoh Agama

TRANSRAKYAT - Rabu, 2 Maret 2022 - 09:58 WIB
Jabat Kapolsek Kalideres, Akp Syafri Wasdar Kunjungi Tokoh Agama
Jabat Kapolsek Kalideres, Akp Syafri Wasdar Kunjungi Tokoh Agama - (TRANSRAKYAT)
Penulis
|
Editor

TransRakyat.com Jakarta – Baru Menjabat Sebagai Kapolsek Kalideres Polres Metro Jakarta Barat Akp Syafri Wasdar mengunjungi sejumlah tokoh agama (toga) di wilayah Kalideres Jakarta Barat, Senin, (28/2/2022).

Dalam kesempatan tersebut beliau mengunjungi sejumlah tokoh agama diantaranya pimpinan Ponpes Darrur Rosyid KH Rosyidi Dzaelani, Ponpes Nurul Janah KH Jaidi Soleh, dan Ketua Dai Kamtibmas Polda Metro Jaya KH Tatang Firdaus.

Jabat Kapolsek Kalideres, Akp Syafri Wasdar Kunjungi Tokoh Agama

Jabat Kapolsek Kalideres, Akp Syafri Wasdar Kunjungi Tokoh Agama

Kapolsek Kalideres Akp Syafri Wasdar mengatakan kunjungannya tersebut dalam rangka untuk memperkenalkan diri sebagai kapolsek Kalideres yang baru.

Selain untuk meningkatkan silaturahmi dirinya juga meminta untuk bekerja sama dalam menjaga wilayah Kalideres yang aman dan damai.

Baca Juga : Polsek Palmerah Gelar Vaksinasi di Gedung Peninggalan Belanda

“Sebagai pejabat yang baru kami mohon doa dan dukungan kepada para toga untuk bersama sama menjaga wilayah Kalideres yang aman kondusif,” kata Syafri saat dikonfirmasi, Senin, (28/2/2022).

Akp Syafri Wasdar juga meminta dukungan para tokoh agama yang dikunjungi untuk mengingatkan jama’ah dan warga masyarakat lainnya agar selalu disiplin menerapkan protokol kesehatan.

READ  Abai Protokol Kesehatan, 51 Warga Tambora Ditindak Petugas
Halaman:
1
2

Tinggalkan Komentar

Kak Seto Beri Penghargaan Kapolres Bogor

Aksi Heroik Anggota Satlantas Polres Lebak Uji Nyali Mandikan ODGJ

Viral Kapolsek Klapanunggal Bersama Dinsos Bogor Datangi Rumah Egi

Toko Adat Baduy Menangis Atas Pengrusakan Gunung Liman

Close Ads X