Konstituen Dewan Pers Banten dan Forum Pemred Gelar Diskusi Bahas Rekam Jejak Calon Rektor Untirta

TRANSRAKYAT - Rabu, 17 Mei 2023 - 14:32 WIB
Konstituen Dewan Pers Banten dan Forum Pemred Gelar Diskusi Bahas Rekam Jejak Calon Rektor Untirta
Konstituen Dewan Pers Banten dan Forum Pemred Gelar Diskusi Bahas Rekam Jejak Calon Rektor Untirta - (TRANSRAKYAT)
Penulis
|
Editor

Senada dengan Eden Gunawan, Alumni Untirta Anang Rahmatullah juga menyampaikan harapan bahwa Untirta ke depan bisa lebih meningkatkan kualitas SDM lulusannya.

Setelah pada periode Rektor sebelumnya, Untirta dinilai telah sukses membangun infrastruktur, khususnya membangun kampus baru di Sindangsari yang cukup megah.

“Untirta dengan sebuah harapan bahwa ke depan pimpinan calon Rektor Untirta lebih mengedepankan untuk pembangunan sumber daya manusia (SDM) yang ada di Provinsi Banten,” ujarnya.

Baca Juga : Pemprov Banten Siap Gelar Acara Puncak Gernas BBI dan BBWI 2023

Anang berharap kerjasama perguruan tinggi dengan pemerintah dan industri bisa memberi solusi untuk pengentasan pengangguran.

“Perguruan tinggi lah yang harus bisa kerjasama dengan Pemerintah Provinsi, Pemerintah kabupaten/kota juga industri, bagaimana agar lulusan Untirta di Banten kita sudah otomatis bisa diterima oleh perusahaan industri yang ada di Banten,” tegas Anang.

Ditempat yang sama, Rektor Untirta yang kembali menjadi kandidat calon Rektor Untirta masa jabatan 2023-2027, Prof. Fatah Sulaiman, dihadapan para peserta diskusi menyatakan para kandidat haruslah bersaing dengan gagasan dan ide untuk kemajuan kampus ternama di Banten itu.

Baca Juga : Bupati dan Eks Bupati Lapor Jaksa Agung Terkait Dudaan Pemerasan Oleh Kejari

“Sekarang kan dipantau secara nasional. Banyak contoh Perguruan Tinggi Negeri diwarning crash, kalo ada indikasi kecurangan tidak akan segan-segan Pak Menteri membatalkan menjadi rektor,” tandasnya.

Masih dalam diskusi penggiat media yang merupakan owner dari media online Fakta Banten Ahmad Fauzi Can mengatakan bahwa perguruan tinggi merupakan lembaga etik dan Etik itu menjadi standar moral bagi seluruh akademika.

Sementara itu Tokoh Pers Banten yang juga menjabat Ketua Umum Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) menegaskan bahwa calon rektor Untirta adalah pihak yang tidak memiliki track record negatif seperti terlibat dugaan tindak pidana, pencabulan, plagiarisme, penggelapan kendaraan, korupsi dan lainya. “Karena nantinya jika calon-calon tersebut terpilih senatlah yang harus bertanggungjawab,” pungkas Firdaus. (Red)

READ  Pemkab Pandeglang Bersama PHRI Teken Kerjasama Eliminasi Malaria
Halaman:
1
2
3

1 Komentar pada “Konstituen Dewan Pers Banten dan Forum Pemred Gelar Diskusi Bahas Rekam Jejak Calon Rektor Untirta”

  1. […] Baca Juga : Konstituen Dewan Pers Banten dan Forum Pemred Gelar Diskusi Bahas Rekam Jejak Calon Rektor Untirta […]

Terkini Lainnya

Bawaslu Kabupaten Lebak Bungkam Soal Dugaan ASN Masih Menjadi Panwascam

Bawaslu Kabupaten Lebak Bungkam Soal Dugaan ASN Masih Menjadi Panwascam

Uncategorized
Hasil Laporan atau Aduan Masyarakat Tahun 2022, Ombudsman Banten Selamatkan 7,5 Kerugian Masyarakat

Hasil Laporan atau Aduan Masyarakat Tahun 2022, Ombudsman Banten Selamatkan 7,5 Kerugian Masyarakat

Banten
Puluhan Rumah Milik Warga Di Gunung Anten Terendam Banjir

Puluhan Rumah Milik Warga Di Gunung Anten Terendam Banjir

Kabupaten Lebak
Diduga Memberantas Korupsi Sembari Korupsi, Jampidsus Febrie Adriansyah Dilaporkan ke KPK

Diduga Memberantas Korupsi Sembari Korupsi, Jampidsus Febrie Adriansyah Dilaporkan ke KPK

Uncategorized
Sejumlah Aktivis Lebak Menyayangkan Tanggapan Sekda Lebak Terkait Kegiatan Paskibraka 2024 Hanyalah Pembenaran

Sejumlah Aktivis Lebak Menyayangkan Tanggapan Sekda Lebak Terkait Kegiatan Paskibraka 2024 Hanyalah Pembenaran

Kabupaten Lebak
PMII Lebak Pelototi UPTD Samsat Rangkasbitung, Dugaan Pungli Hingga Anggaran Perawatan Gedung “DIKECAM”

PMII Lebak Pelototi UPTD Samsat Rangkasbitung, Dugaan Pungli Hingga Anggaran Perawatan Gedung “DIKECAM”

Kabupaten Lebak
Program Studi Administrasi Negara UNPAM Serang, Pemkot Serang dan Trash Ranger Banten Berkolaborasi dalam Pengabdian Kepada Masyarakat, Ajak Warga Peduli Lingkungan

Program Studi Administrasi Negara UNPAM Serang, Pemkot Serang dan Trash Ranger Banten Berkolaborasi dalam Pengabdian Kepada Masyarakat, Ajak Warga Peduli Lingkungan

Banten   Kota Serang   Nasional   Pendidikan   Serang   Sosial   Terkini
Dinilai Bobrok Dalam Pelayanan, Rumah Sakit di Kabupaten Lebak di Soal Masyarakat

Dinilai Bobrok Dalam Pelayanan, Rumah Sakit di Kabupaten Lebak di Soal Masyarakat

Daerah   Lebak   Nasional   Sosial   Terkini
Walikota Sukabumi Dukung Program Retret Presiden Prabowo di Magelang

Walikota Sukabumi Dukung Program Retret Presiden Prabowo di Magelang

Uncategorized
Laksanakan PkM, Mahasiswa Program Studi Administrasi Negara Universitas Pamulang (Unpam) Kampus Serang Sosialisasikan Kunci Sukses Dalam Berorganisasi

Laksanakan PkM, Mahasiswa Program Studi Administrasi Negara Universitas Pamulang (Unpam) Kampus Serang Sosialisasikan Kunci Sukses Dalam Berorganisasi

Banten   Nasional   Pendidikan   Serang   Sosial   Terkini
Wujudkan Mimpi, Satgas TMMD Ke-123 Kodim 0603 Lebak Membuat Sumur Bor Warga

Wujudkan Mimpi, Satgas TMMD Ke-123 Kodim 0603 Lebak Membuat Sumur Bor Warga

Uncategorized
Penyebab KPK Harus Periksa Said Abdulah

Penyebab KPK Harus Periksa Said Abdulah

Uncategorized
Kejari Kota Bandung Lacak Aset dan Pulihkan Kerugian Negara dalam Kasus Korupsi

Kejari Kota Bandung Lacak Aset dan Pulihkan Kerugian Negara dalam Kasus Korupsi

Daerah

Kak Seto Beri Penghargaan Kapolres Bogor

Aksi Heroik Anggota Satlantas Polres Lebak Uji Nyali Mandikan ODGJ

Viral Kapolsek Klapanunggal Bersama Dinsos Bogor Datangi Rumah Egi

Toko Adat Baduy Menangis Atas Pengrusakan Gunung Liman

Close Ads X